3 Rekomendasi Produk Cushion Transferproof, Sekaligus Tips Pakai Agar Makeup Tidak Mudah Geser
3 Rekomendasi Produk Cushion Transferproof, Sekaligus Tips Pakai Agar Makeup Tidak Mudah Geser-freepik.com lookstudio-
RADARPEKALONGAN.CO.ID – Mau tau apa saja rekomendasi produk cushion transferproof dan nempel dengan baik di kulit? Simak artikel berikut sampai akhir ya.
Salah satu masalah yang kerap muncul bagi pengguna makeup adalah riasan mudah menempel di masker ataupun bergeser.
Kondisi ini cukup umum terjadi, sehingga produsen makeup pun berlomba-lomba menciptakan produk yang formulanya anti geser atau transfer.
Tidak heran jika kemudian banyak bermunculan produk dengan label transferproof yang artinya tidak mudah bergeser atau menempel di permukaan lain.
BACA JUGA:4 Rekomendasi Physical Sunscreen untuk Berbagai Jenis Kulit, dari Sensitif hingga Kusam
BACA JUGA:3 Merk Physical Sunscreen yang Minim Iritasi, Cocok untuk Ibu Hamil dan Menyusui
Namun sebenarnya selain memilih produk yang tepat, cara penggunaan makeup yang benar juga menjadi salah satu kunci lho.
Nah, nggak perlu khawatir kalau belum tau banyak tentang kedua hal tersebut, seorang wanita dalam akun lemon8 @heykurnia membagikan sejumlah rekomendasi produk dan tips pemakaiannya.
Berikut rekomendasi produk cushion transferproof sebagaimana kami lansir pada Selasa (19/8):
1. Skintific Perfect Stay Velvet Matte Cushion
Yang pertama, kita bisa menggunakan cushion dari Skintific dengan kemasan compact warna biru.
BACA JUGA:3 Merk Peeling Serum Terbaik, Bisa Jadi Andalan Kulit Mulus Bebas Jerawat
BACA JUGA:Tipe Makeup yang Cocok Berdasarkan MBTI, Temukan Riasan yang Pas Disini
Produk ini dibanderol dengan harga Rp 199 ribuan, punya hasil finish velvet matte yang nggak bikin kering di wajah.
Untuk coverage-nya sendiri medium to full. Pemakaiannya sat set karena mudah di-blend, dan sudah ada kandungan SPF 35 PA+++.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:
