Cara Mencerahkan Kulit Kusam Saat Puasa, Ini 5 Hal yang Harus Dilakukan
Cara Mencerahkan Kulit Kusam Saat Puasa, Ini 5 Hal yang Harus Dilakukan-YouTube Adzillanie Izzati -
RADARPEKALONGAN.CO.ID – Bagaimana sih cara mencerahkan kulit kusam saat puasa? Buat kamu yang sedang bertanya-tanya tentang hal tersebut simak artikel berikut sampai akhir ya.
Masalah kulit kusam sebenarnya cukup sering terjadi, tidak hanya saat berpuasa saja. Hal ini karena ada berbagai faktor penyebabnya.
Kulit kusam bisa muncul saat kita kekurangan istirahat, kurang tidur, kekurangan cairan atau air putih.
Selain itu, penggunaan produk skincare yang tidak tepat, paparan sinar matahari, termasuk tumpukan sel kulit mati juga bisa menjadi salah satu penyebabnya.
BACA JUGA:Cara Haluskan Wajah Berpori-Pori Besar, Cukup Pakai 1 Jenis Buah Ini Saja
BACA JUGA:5 Tips Mudah Memilih Skincare untuk Kulit Sensitif, Pemula Wajib Tahu!
Oleh karenanya, diperlukan beberapa perawan sekaligus sehingga bisa membantu mengatasi masalah tersebut secara lebih optimal.
Alhasil, dengan perawatan yang mendukung satu sama lain tersebut kita bisa mengatasi masalah kulit kusam sampai tuntas.
Lalu, apa saja cara mencerahkan kulit kusam saat puasa? Berikut beberapa daftar perawatan yang bisa kamu lakukan.
1. Membersihkan wajah secara rutin
Jika kamu memiliki masalah kulit kusam, bahkan terlepas dari apapun kondisi kulit, membersihkan wajah adalah hal yang wajib dilakukan.
BACA JUGA:DIY Masker Wajah untuk Kulit Kering Saat Puasa, Ternyata Cuma Pakai 3 Bahan Ini
Bersihkan wajah pada pagi dan malam hari secara rutin, hal ini bertujuan untuk menghilangkan kotoran dan minyak yang menumpuk di permukaan kulit.
Terlebih jika kamu pengguna makeup, maka bersihkan sisa makeup di wajah menggunakan cleansing oil atau micellar water terlebih dahulu.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:
