4 Pilihan Lipstik yang Tidak Membuat Bibir Hitam dan Harganya Murah

Selasa 30-12-2025,20:11 WIB
Reporter : Chamalia Azali
Editor : Dony Widyo

Cocok banget digunakan remaja hingga dewasa. Karena, formulanya ringan dan harganya pun mulai dari 14 ribuan.

2. Implora Lipstick Intense Matte

Berikutnya, ada merk lipstik yang tidak membuat bibir hitam dari Implora Lipstick Intense Matte.

Produk ini memiliki kandungan berupa moisturizer dan antioksidan di dalamnya seperti shea butter dan castor oil.

Kombinasi ini diklaim bisa melembabkan dan mencegah bibir menjadi hitam sepanjang pemakaian lipstik 

BACA JUGA:4 Rekomendasi Foundation dengan SPF yang Cocok Dipakai untuk Makeup Liburan

Hasil akhirnya sendiri matte dengan tampilan warna vibrant yang menawan dan sudha transferproof.

Jadi, kamu gak perlu berulang kali mengulasnya. Harganya pun mulai dari 23 ribuan aja dengan beragam pilihan warna.

3. Wardah Exclusive Matte Lipstick

Merk lipstik lokal yang tidak membuat bibir hitam juga datang dari Wardah Exclusive Matte Lipstick.

Produk lokal ini memiliki kandungan berupa vitamin E yang bantu menjaga kesehatan bibir. 

BACA JUGA:Wajah Kusam? Cobain 4 Rekomendasi Serum Exfoliating Terbaik Ini

Formulanya juga lembut dan nayaman digunakan sehari-hari dengan bergam pilihan warna yang cantik.

Tenang aja, meski hasil akhirnya matte gak bikin kering di bibir dan tahan lama seharian lho.

Harganya sendiri mulai dari 45 ribuan dengan beragamberagam pilihan warna yang cocok dengan skin tone wanita Indonesia.

4. Dazzle Me Color Chrome Lip Matte Lipstick

Terakhir, ada lipstik yang tidak membuat bibir kering dan hitam dari Dazzle Me Color Chrome Lip Matte Lipstick.

Menghadirkan tekstur yang powdery membuat produknya terasa nyaman saat digunakan sepanjang hari.

Hasil akhirnya sendiri matte dengan pigmentasi yang tinggi namun tidak menyebabkan bibir lembab.

Kategori :