Top 4 Rekomendasi Tinted Sunscreen Minim Oksidasi yang Bagus dan Murah

Rabu 14-01-2026,07:00 WIB
Reporter : Chamalia Azali
Editor : Dony Widyo

Teksturnya juga ringan dan mudah meresap ke dalam kulit. Gak bikin kusam karena minim oksidasi walau dipakai seharian.

Harganya sendiri mulai dari 60 ribuan aja untuk tiap kemasannya.

4. Facetology Triple Care Tinted Sunscreen SPF 50

Tinted sunscreen terbaik dan minim oksidasi yang terakhir ada Facetology Triple Care Tinted Sunscreen SPF 50.

BACA JUGA:5 Merk Cushion yang Ringan dan Tahan Lama, Cocok Dipakai Ibu Rumah Tangga

Merk satu ini bisa jadi pilihan yang tepay untuk kamu. Khususnya untuk memberikan perlindungan tinggi dan tampilan wajah yang halus.

Mengkombinasikan SPF tinggi dengan tint menjadikannya mampu melindungi sekaligus meratakan warna kulit dengan oksidasi yang minim.

Teksturnya sendiri creamy namun mudah dj blend dan menyatu dengan kulit. Jadi, memberikan efek wajah lebih segar tanpa terlihat menggunakan make up tebal.

Diklaim pula dengan penggunaan hang rutin bisa bantu menenangkan kulit yang kemerahan dan mencerahkan. Apalagi, sudah non comedogenic.

BACA JUGA:5 Pensil Alis Waterproof Tahan Lama dan Murah

Harganya sendiri terjangkau kisaran 80 ribuan aja.

Itulah tadi rekomendasi tinted sunscreen minim oksidasi yang bagus dan murah untuk kamu coba. Semoga bermanfaat dan salam glowing! (*)

Kategori :