Pilihan shade nya juga beragam dan cocok dengan skin tone wanita Indonesia.
4. Maybelline Fit Me Fresh Tint Foundation with Vitamin C & SPF 50
Terakhir ada foundation yang bagus dan hasilnya natural berupa Maybelline Fit Me Fresh Tint Foundation with Vitamin C & SPF 50.
Memiliki tekstur yang cair produk ini mudah diaplikasikan ke kulit dan diratakan.
Adapun daya tahannya juga mencapai 12 jam pemakaian.
Cocok dipakai untuk kamu yang butuh riasan tahan lama untuk memaksimalkan penampilanmu sehari-hari.
Ditambah dengan kandungan vitamin C bantu mencerahkan wajah selama pemakaian.
Bahkan SPF 50 nya efektif melindungi kulit dari paparan sinar matahari berbahaya.
Kemasannya juga berupa botol anti tumpah yang praktis digunakan kapan saja.
BACA JUGA:Top 4 Cushion Non Comedogenic dan Minim Oksidasi yang Cocok Dipakai Pekerja Lapangan
Pakai foundation tiap hari apakah aman?
Memakai foundation tiap hari tergiling aman. Asal, kamu rutin membersihkan kulit usai menggunakannya.
Pastikan juga produk yang kamu pakai bertekstur ringan dan sudah non comedogenic.
Demikian informasi mengenai deretan merk foundation yang ringan dan hasilnya natural untuk sehari-hari. Semoga bermanfaat dan selamat mencobanya! (*)