Sambut Ramadan Gelar Bazar Sekolah

Senin 27-02-2023,14:10 WIB
Reporter : dal

 

Mama Dinar juga berpesan selanjutnya kegiatan ini perlu diagendakan kembali dengan konsep yang lebih baik lagi. 

 

Peran aktif wali murid sangat berpengaruh terhadap keberhasilan tiap kegiatan yang dilaksanakan oleh komite sekolah. Dukungan dari pihak sekolah dan masyarakat sekitar juga menjadi salah satu faktor penentu suksesnya suatu kegiatan. Oleh karena itu, baik pihak sekolah, wali murid, maupun masyarakat harus saling bersinergi dalam mendukung kemajuan sekolah. (dal)

Kategori :