Jadi tidak heran, jika kucingmu harus mengeluarkan tenaga lebih ekstra untuk mengunyah pakan merk BOLT ini.
Namun ternyata ada alasan tersendiri lho guys, kenapa BOLT memiliki tekstur tebal dan renyah, hal ini bertujuan agar kesehatan gigi kucingmu terjaga.
BACA JUGA:Ada Whiskas Pouch Junior Tuna, Inilah Rekomendasi Pakan Kucing Basah, Dijamin Kucingmu Suka!
Tentu saja dengan tekstur pakan yang keras dan renyah, mampu mencegah terbentuknya plak dan juga karang gigi pada kucing.
4. Menurunkan risiko FLUTD
Buat kamu yang belum tahu apa itu FLUTD, FLUTD merupakan sebuah penyakit yang membuat kucing kesulitan dalam membuang air kecil.
Jika penyakit ini tidak segera ditangani, maka bisa menyebabkan nyawa melayang juga, FLUTD sendiri disebabkan oleh sumbatan kristal struvite di dalam saluran kemih kucing.
BACA JUGA:Tidak Menguras Kantong, Inilah Makanan Kucing yang Bagus dan Murah, Kucingmu Pasti Suka!
Penyebab kristal ini adalah magnesium, namun untugnya BOLT memiliki kandungan magnesium yang cukup rendah, dengan demikian mampu membuat kucingmu terhindar dari bahaya FLUTD.(*)