Wajib Tahu! Merk Vitamin untuk Badan Lemas dan Pusing

Jumat 13-10-2023,06:27 WIB
Reporter : Nasim
Editor : Wahyu Hidayat

Berbeda dengan suplemen lainnya, Stimuno mengandung bahan aktif ekstrak tumbuhan menilan hijau. Menilan hijau membantu meningkatkan daya tahan tubuh, melindungi tubuh dari penyakit dan memperlancar proses penyembuhan. Stimuno dapat dikonsumsi oleh orang dewasa dan anak-anak.

Namun, perlu diingat bahwa Stimuno Forte tersedia untuk orang dewasa dan Stimuno Syrup untuk anak-anak.

Stimuno Forte dijual dengan harga Rp 34.484 per strip, sedangkan Stimuno Syrup dijual dengan harga Rp 30.972.

4. Holisticare Ester C

Holisticare Ester C memiliki komposisi sebagai berikut: ester C 320 mg, bioflavonoid jeruk 100 mg, kalsium 32 mg. Fungsi Meningkatkan daya tahan tubuh.

Dosis 1 tablet setiap hari setelah makan, namun dapat ditingkatkan menjadi 2-3 tablet setiap hari jika dalam proses penyembuhan. Kisaran harga Sekitar Rp 150.000,- per botol (90 tablet).

Ekstrak elderberry, lonicera, forsythia, phyllanthus, zinc dan vitamin C dalam Amnizer bekerja secara efektif untuk meningkatkan daya tahan tubuh secara intensif. Larutkan satu sachet dalam segelas air dingin sekali sehari. Kisaran harga Rp 13.000/sachet.

5. Imboost Force 

Imboost Force mengandung bahan-bahan yaitu, Ekstrak kering echinacea 250 mg, Zinc picolinate 10 mg,Black Elderberry Dried Extra 400 mg.

Vitamin ini bekerja dengan meningkatkan kekebalan tubuh terhadap infeksi bakteri berulang pada saluran pernapasan dan genitourinari bagian atas serta mencegah infeksi pernapasan dan genitourinari berulang.

Vitamin ini juga meredakan gejala pilek, flu, bersin dan alergi hidung serta merupakan terapi tambahan yang efektif untuk meningkatkan kekebalan tubuh setelah sakit.

Asupan yang disarankan untuk vitamin ini adalah tiga kali sehari selama masa pemulihan dan asupan jangka panjang tidak disarankan. Kisaran harga Rp 81.000/strip.

BACA JUGA:Ikhtiar Lekas Sembuh! Ini Dia 7 Vitamin untuk Batuk Pilek

BACA JUGA:Catat! Ini 5 Rekomendasi Mineral dan Vitamin agar Tidak Mudah Lelah dan Mengantuk

Itulah beberapa merk vitamin untuk badan lemas dan pusing yang dapat kamu konsumsi untuk menjaga daya tahan tubuhmu sehari- hari. (*)

 

Kategori :