3. Madu
Salah satu makanan untuk mengatasi insomnia adalah madu. Jenis makanan yang berasal dari lebah ini hampir sama dengan susu.
Bisa meningkatkan hormon melatonin yang ada di dalam tubuh. Sehingga tak heran kalau madu ini jadi makanan yang bisa meningkatkan kualitas tidur.
Madu bisa dikonsumsi agar bisa tertidur pulas di malam hari. Kamu bisa makan madu ini bersama roti.
4. Susu Hangat
Susu juga bisa dijadikan sebagai makanan yang dapat mengatasi sulit tidur. Hal ini karena susu hangat ini mengfandung magnesium.
Nah magnesium inilah yang membuat kamu bisa tertidur. Susu hangat juga cocok untuk mengatasi banyak pikiran di malam hari.
5. Teh Chamomile
Selanjutnya makanan yang dapat meningkatkan kesehatan tidur adalah teh Chamomile. Teh chamomile ini mengandung zat yang dinamakan flavon.
Menurut studi penelitian, teh chamomile ini bisa membuat tidur lebih cepat selama 15 menit. Hal ini karena teh chamomile ini mengandung apigenin.
Nah. apigenin inilah yang merangsang reseptor otak agar menimbulkan rasa kantuk. Teh chamomile ini cocok untuk mengatasi banyak pikiran.
6. Makan Jeruk
Salah satu makanan untuk mengatasi insomnia adalah jeruk. Buah jeruk ini dpercaya dapat mengatasi sulit tidur.
Kandungan vitamin D di dalamnya bisa membuat tidur pulas semalaman, Bahkan bisa menmabah durasi jam tidur.
7. Kacang Almond
Kacang almond merupakan makanan yang bisa mengatasi insomnia. Makanan ini mengandung setidaknya 19 persen kebutuhan magnesium setiap hari.