RADARPEKALONGAN - Rasa gatal dan nyeri pada anus akibat ambeien bisa sangat mengganggu. Atasi dengan merk obat wasir di apotek paling ampuh berikut ini.
Ada dua jenis ambeien: ambeien internal dan eksternal. Pada ambeien dalam, benjolan berada di dalam anus sehingga tidak teraba. Sedangkan pada ambeien luar, benjolan dapat teraba di dalam anus. Dapatkan obat ambeien atau wasir berikut ini di apotek terdekat!
BACA JUGA:9 Cara Cepat Tidur Nyenyak Tanpa Ketergantungan Minum Suplemen dan Obat
BACA JUGA:6 Obat Panas Dalam Paling Ampuh di Apotek, Bikin Badan Jadi Kembali Sehat
Rekomendasi Merk Obat Wasir di Apotik Paling Ampuh
1. Ambeven
Ambeven adalah produk herbal yang paling populer dalam bentuk kapsul. Salah satu kandungan ambeven adalah ekstrak daun ungu.
2. Fibrefirst
Fibrefirst adalah obat ambein dengan bahan utama psyllium husk. Obat ini mampu membantu memenuhi kebutuhan serat harian kamu. Dengan begitu, feses kamu dapat menjadi lebih lunak sehingga buang air besar menjadi lebih lancar dan tidak terlalu sakit.
3. Venaroid
Diosmin dan hesperidin yang terkandung dalam Venaroid dapat membantu kamu mengobati wasir dan varises. Mengonsumsi obat ambeien ini dapat menyebabkan efek samping ketidaknyamanan pencernaan. Kisaran harga IDR 57,000/strip
4. Ardium 500 mg
Obat ambeien Ardium mudah ditemukan di apotek manapun. Bahan utama dari kapsul ini adalah Diosmin dan Hesperidin, yang efektif dalam meredakan peradangan.
Kamu dapat menemukan dua flavonoid murni ini dalam jeruk dan lemon! Penderita wasir atau wasir kronis umumnya disarankan untuk mengonsumsi Ardium.
5. Faktu Ointment