
4. Alpukat
Yang terakhir adalah buah alpukat. Buah dengan julukan superfood ini menjadi salah satu buah terbaik yang memiliki banyak manfaat bagi tubuh, dari kecantikan hingga kesehatan.
Buah alpukat memang terkenal dengan tekstur lembek yang berlemak. Buah alpukat memiliki kandungan lemak sehat yang baik untu kesehatan dan kecantikan.
Kaya akan kandungan vitamin dan mineral dapat atasi berbagai masalah kulit dari kulit yang super kering, kulit iritasi dan berjerawat. Kandungan lemak sehat ini yang dapat memberi nutrisi yang melembabkan kulit kamu.
Caranya mudah, kmu bisa haluskan buah alpukat dan campurkan dengan kopi lalu oleskan pada wajah 15 menit dan bilas. Terjual juga di pasaran avocado oil atau minyak alpukat dapat kamu gunakan sebagai pelembab alami.
Itulah 4 pelembap untuk kulit berjerawat dengan bahan alami dan cara penggunaan yang mudah pastinya bisa kamu aplikasikan dan gunakan di rumah.
Demikian ulasan singkat mengenai pelembap untuk kulit berjerawat dengan bahan alami yang efektif dan aman digunakan untuk semua jenis kulit hingga kulit sensitif berjerawat. Tertarik mencoba? (*)