Begini 5 Cara Pakai Tomat untuk Mengecilkan Pori-Pori Wajah, Bikin Kulit Mulus Glowing Awet Muda

Rabu 22-11-2023,21:13 WIB
Reporter : Elif Hudayana
Editor : Elif Hudayana

4. Masker tomat dan minyak zaitun

Minyak zaitun yang kaya akan antioksidan bisa melindungi kulit dari stres oksidatif dan memperbaiki sel yang rusak. Campuran bahan ini untuk masker tomat bakal semakin kaya manfaat. 

Cara membuat:

  • Masukkan 1 sendok teh minyak zaitun ke dalam wadah
  • Tambahkan jus setengah buah tomat 
  • Aduk sampai merata
  • Oleskan masker ke wajah dan leher
  • Biarkan selama 20 menit 
  • Bilas wajah dengan air sampai bersih

BACA JUGA:5 Cushion yang Mengandung SPF untuk Samarkan Kerutan dan Flek Hitam, Makeup Glowing Mulus Awet Muda

BACA JUGA:Begini Cara Bikin Minuman Kolagen Alami Agar Wajah Cerah dan Awet Muda Pakai 1 Jenis Sayur, Yuk Cobain

5. Masker tomat dan pepaya

Kalau kamu ingin mendapatkan manfaat maksimal masker tomat untuk memutihkan wajah juga mencegah tanda penuaan, maka cara pakai tomat untuk mengecilkan pori-pori wajah ini perlu diikuti.

Campurkan tomat dengan pepaya. Sebab kandungan likopen dan vitamin A di dalamnya membantu menunda penuaan dini. Hal ini karena aktivitas antioksidannya yang kuat.

Cara membuat:

  • Campur 2 sendok makan pepaya dan 2 sendok bubur tomat 
  • Aduk agar membentuk pasta kental
  • Oleskan masker ke wajah yang sudah dibersihkan
  • Biarkan selama 20 menit
  • Bilas wajah

BACA JUGA:Begini Resep Minuman Kolagen Alami Agar Kulit Awet Muda dan Cegah Keriput, Cuma dari 1 Jenis Buah Saja

6. Masker tomat dan lidah buaya

Yang terakhir, ada cara pakai tomat untuk mengecilkan pori-pori wajah dengan kombinasi lidah buaya. 

Kandungan antioksidan dan senyawa anti-inflamasi pada lidah buaya akan membantu melembapkan kulit dan mengurangi tanda-tanda penuaan.

Cara membuat:

  • Masukkan 1 sendok teh jus tomat ke mangkuk
  • Tambahkan beberapa tetes gel lidah buaya
  • Oleskan masker ini ke wajah
  • Biarkan mengering sekitar 10 menit 
  • Bilas wajah sampai bersih (*) 
Kategori :