
1. Erha 21 truwhite
Rekomendasi krim untuk memutihkan wajah yang susah putih terbaik pada urutan pertama adalah Erha 21 truwhite.
Erha truwhite activator day cream ini merupakan salah satu produk pelembap yang memiliki fungsi sebagai krim pencerah kulit yang sangat aman untuk kamu gunakan.
Krim untuk memutihkan wajah yang susah putih ini dilengkapi dengan kandungan 4 whitening agent serta tabir surya, sehingga proses pencerah kulit ini dapat berlangsung secara maksimal.
Salah satu whitening agentnya adalah kandungan arbutin yang berasal dari buah bearberry. Selain itu, Erha truwhite activator day cream ini mampu membantu mencerahkan serta mampu melembapkan kulit, mengurangi bintik-bintik hitam dan mampu menghambat terbentuknya melanin pada kulit.
Sementara itu, kandungan tabir surya yang terkandung di dalamnya ini mampu menangkal paparan sinar UVA dan UVB, kandungan tersebut juga sebagai exfoliating agent atau mampu mengangkat sel-sel kulit yang mati hingga membantu tumbuhnya sel-sel kulit yang baru.
2. La tulipe lightening cream
Rekomendasi krim untuk memutihkan wajah yang susah putih selanjutnya adalah La tulipe lightening cream.
Krim untuk memutihkan wajah yang susah putih ini sangat cocok untuk digunakan segala jenis kulit, khususnya pada kulit wajah yang kusam.
Hal tersebut dikarenakan kemampuannya untuk mencerahkan kulit, untuk kamu yang mengalami masalah keriput dikarenakan penuaan dini, maka La Tulipe lightening cream ini juga dapat membantu mengembalikan kesegaran pada kulit serta dapat membantu melembpkan kulit wajah.
3. Kojie san face lightening cream
Rekomendasi krim untuk memutihkan wajah yang susah putih selanjutnya adalah Kojie san face lightening cream.
Krim yang satu ini memiliki kandungan kojic acid, rosehip dan vitamin E yang sangat bagus untuk kulit.
Krim ini juga dapat membuat kulit wajah kamu menjadi kenyal, lembut, dan juga cerah merata serta mampu mengatasi pigmentasi pada kulit seperti halnya masalah flek hitam pada kulit wajah.
4. Glad 2 glow pomegranate 5% niacinamide brightening mouisturizer