4 Cara Memutihkan Wajah Pakai Tepung Beras, Rahasia Putih Alami ala Jepang

Jumat 22-12-2023,19:13 WIB
Reporter : Nikma Baiti Faradisa
Editor : Akhmad Saefudin

Cara pertama dengan mencampurkan tepung beras dengan susu, susu memiliki manfaat untuk kesehatan kulit yang dapat membantu melembapkan, melindungi, dan mencerahkan kulit.

Cara mengolahnya mudah saja dan kamu bisa menggunakan susu bubuk tanpa rasa atau menggunakan susu cair murni tanpa rasa, berikut cara buatnya:

  • Siapkan tepung beras kemasan merk apapun
  • Saring tepung beras untuk dapat tekstur yang lembut
  • Tambahkan susu bubuk atau susu cair
  • Tambahkan air putih atau air mawar sampai tekstur kental
  • Oleskan pada wajah selama 10 menit

BACA JUGA:4 Cara Membuat Masker Kunyit untuk Memutihkan Wajah Sesuai dengan Jenis Kulit, Bikin Glowing dan Awet Muda

BACA JUGA:3 Cara Pakai Masker Susu Dancow dan Minyak Zaitun untuk Memutihkan Wajah, Bikin Glowing Tanpa Makeup Seharian

2. Tepung beras dan jeruk nipis

Cara yang kedua adalah dengan menggunakan jeruk nipis sebagai campuran masker. Jeruk nipis ini memiliki manfaat untuk mencegah berbagai masalah kulit seperti jerawat dan komedo.

Selain mencerahkan kulit secara menyeluruh juga bantu angkat sel kulit mati sehingga wajah nampak lebih cerah sekaligus bebas jerawat dan masalah komedo serta flek hitam pun hilang.

  • Siapkan 2 sendok makan tepung beras
  • Peras 1 buah jeruk nipis
  • Campurkan kedua bahan tersebut
  • Tambahkan sedikit air bila perlu
  • Oleskan pada wajah secara menyeluruh selama 10 menit

BACA JUGA:4 Cara Memutihkan Wajah Secara Alami Tanpa Skincare Dengan Cepat, Bantu Basmi Noda Hitam dan Kerutan di Wajah

BACA JUGA:3 Cara Membuat Masker Lidah Buaya untuk Memutihkan Wajah Secara Permanen, Rutin Pakai Bikin Mulus Awet Muda

3. Tepung beras dan madu

Ketiga, kamu bisa mencampurkan dengan madu sebagai masker melembapkan sekaligus mencerahkan. Campuran ini akan cocok untuk kulit kering dan kusam karena madu juga dapat mengangkat sel kulit.

Madu memiliki sigfat eksfoliasi alami sehingga dapat mencerahkan juga mengangkat sel kulit mati supaya halus. Cara buatnya juga mudah, begini cara yang tepat.

  • Siapkan tepung beras secukupnya
  • Siapkan madu murni tanpa rasa secukupnya
  • Campurkan kedua bahan tersebut sampai mengental
  • Oleskan pada kulit wajahm selama 15 menit
  • Bilas pakai air hangat

BACA JUGA:3 Cara Memutihkan Wajah Dengan Cepat Sesuai Anjuran Islam yang Juga Mendatangkan Pahala, Yuk Terapkan!

4. Tepung beras dan yogurt

Nah yang terakhir kamu bisa mencampurkan tepung beras dengan yogurt. Yogurt ini bukan hanya memiliki manfaat untuk pencernaan namun juga untuk kesehatan kulit. 

Yogurt memiliki kandungan asam yang baik untuk melawan jerawat dan bekasnya sehingga dapat menghilangkan flek flek yang mengganggu. Mengandung vitamin B yang dapat mempercepat regenerasi kulit.

  • Cukup siapkan 2 sendok makan tepung beras
  • Tuangkan yogurt plain atau tanpa rasa
  • Campurkan bahan tersebut hingga mengental
  • Oleskan pada wajah selama 10 menit
  • Lalu bilas menggunakan air bersih
Kategori :