Beras salah satu bahan pokok yang selalu tersedia di rumah, dan bahan pokok ini memiliki kaya manfaat untuk menjaga dan merawat kulit agar bisa glowing permanen.
BACA JUGA:Ini Dia 3 Lulur Alami untuk Memutihkan Kulit, Daki dan Kusam Hilang Bisa untuk Wajah Sekaligus
Sedangkan cara memanfaatkannya, kamu bisa gunakan beras sebagai lulur. Bisa kamu gunakan lulur beras ini sebagai perawatan alami yang dapat merawat kulit badan kamu agar tetap sehat dan terserahkan.
Mungkin diantara kamu masih ada yang bingung, bagaimana cara membuat lulur berasnya. Ets, kamu tenang saja, berikut ini akan dijelaskan bagaimana cara meracik lulur pemutih kulit badan alami dari bahan dasar beras.
- Untuk membuat lulut pemutih badan dari beras, kamu bisa diapkan terlebih dahulu bahan-bahannya, seperti 1/3 cangkir beras dan lemon.
- Setalah semua bahan sudah di siapkan, langkah selanjutnya bisa kamu ikuti cara membut racikannya sebagai berikut ini:
- Hancurkan beras menggunakan rolling pin atau blender hinga menjadi butiran yang halus.
- Lalu tuangkan ke mangko kecil, kemudian tambahkan air perasan lemon
- Selanjutnya aduk hingga rata, hingga membentuk seperti pasta
- Setelah adoan lulur sudah jadi seperti pasta, kamu bisa oleskan ke seluruh permukaan kulit tangan dan kaki. Lulur ini juga bisa kamu gunakan untuk wajah ya.
- Diamkan selama 20 menit lamanya, hingga lulur meresap pada lapisan kulit.
- Terakhir, bilas dengan memakai air bersih secara menyeluruh
BACA JUGA:6 Daftar Lulur Alami untuk Merontokkan Daki, Kulit Langsung Bersih Putih Gak Pake Lama
2. Racikan Lulur Kopi
Kopi salah satu bahan utama yang bisa kamu andalkan untuk membuat lulur pemutih badan. Lulur alami dari kopi dapat bermanfaat untuk mengangkat sel-sel kulit mati pada permukaan kulit.
Kopi memiliki kandungan antioksidan yang bagus untuk menjaga kesehatan kulit. Oleh sebab itu, tidak salah kalau kopi kamu jadikan bahan dasar utama dalam membuat lulut.
Adapun Cara meracik lulur pemutih kulit badan alami dari kopi ini bisa dengan menyiapkan bahan-bahannya terlebih dahulu.
Bahan-Bahan:
- 1/2 cangkir bubuk kopi
- Air hangat
- 1 sendok teh minyak kelapa
Cara Membuatnya:
- Pertama tambahkan terlebih dahulu bubuk kopi dan air hangat ke dalam mangkuk kecil.
- Aduk hingga semua tercampur rata, kemudian kamu tambahkan satu sendok teh minyak kelapa, lalu kamu ratakan hingga membentuk pasta
- Selanjutnya, kamu bersihkan terlebih dahulu kulit badan dari kotoran dan polusi.
- Aplikasikan lulur kopi ini ke seluruh permukaan kulit badan hingga merata
- Diamkan selama 15-20 menit lamanya
- Terakhir kamu bisa dengan menggunakan air bersih
3. Racikan Lulur Oatmeal