Apa Pengaruh Sarapan Pagi untuk Tubuh? Berikut ini Manfaat Sarapan Pagi untuk Kesehatan Tubuh yang Wajib Diket

Selasa 16-01-2024,09:55 WIB
Reporter : Nadia Damayanti
Editor : Dony Widyo

Hal ini dikarenakan, serat yang terkandung di dalam makanan tersebut dapat mengikat kolesterol jahat agar cepat dibuang ke luar tubuh sebelum mencapai arteri.

Asupan serat tinggi saat sarapan baik dikonsumsi karena dipercaya dapat mengurangi risiko terjadinya penyakit jantung.

Selain itu, saparan mampu menyeimbangkan kadar gula darah dan mencegah resistensi insulin. Dengan kata lain, jika kalian rutin sarapan akan menjauhkanmu dari penyakit berbahaya.

BACA JUGA:Cegah Osteoporosis! Inilah 6 Manfaat Cengkeh untuk Kesehatan Tubuh Mulari Dari Remaja hingga Lansia

BACA JUGA:Inilah Obat Alami Asam Urat di Jari Tangan dari Makanan Sehat untuk Lansia 60 Tahun

3. Meningkatkan Kemampuan Kognitif Otak

Seperti yang dijelaskan sebelumnya, bahwa seseroang yang tidak sarapan dapat kehilangan konsemtrasi dalam mengerjakan apapun.

Jadi dengan kata lain, manfaat sarapan yang berikutnya adalah sarapan pagi dapat meningkatkan konsentrasi otak.

Sarapan pagi merupakan asupan pertama setelah tubuh berpuasa semalaman. Saat sarapan, otak kembali mendapatkan nutrisi yang dibutuhkan, dalam bentuk glukosa dan glikogen.

Kemudian, otak akan mendapatkan sinyal jika tubuh telah siap melakukan aktivitas hari ini. Jika kebutuhan glukosa tidak terpenuhi, kamu akan merasa sulit untuk berkonsentrasi, dan merasa cepat lelah.

BACA JUGA:Cocok untuk Lansia, 8 Obat Asam Urat Alami yang Bisa Meredakan Nyeri pada Tangan, Lutut dan Kaki

BACA JUGA:Makanan Penurun Asam Urat Secara Cepat agar Nyeri Sendi HIlang pada Lansia Usia 65 Tahun

4. Menjaga Berat Badan Tetap Ideal

Manfaat sarapan pagi yang terakhir adalah dapat menjaga berat badan tetap ideal.

Ada beberapa orang yang berpandapat bahwa sarapan pagi dapat menyebabkan bertambahnya berat badan. Namun sebenarnya argumen tersebut tidaklah benar.

Sebab, alih-alih menambah berat badan, dengan melakukan sarapan pagi justruk akan menjaga berat badanmu tetap ideal.

Kategori :