Begini cara meracik skincare sendiri untuk memutihkan wajah dan kecilkan pori-pori:
- Langkah pertama, kamu bisa mencampurkan setengah hingga satu sendok teh bubuk kunyit dengan madu
- Oleskan cmpuran tersebut ke kulit wajah
- Diamkan selama kurang lebih 15 hingga 20 menit
- Bilas dengan air bersih
2. Masker yoghurt dan madu
Salah satu cara meracik skincare sendiri untuk memutihkan wajah dan kecilkan pori-piri selanjutnya adalah dengan menggunakan masker yoghurt dan madu.
Tak hanya bisa kamu jadikan sebagai menu dessert yang lezat, yoghurt juga merupakan salah satu pemutih kulit wajah dan tubuh.
Yoghurt, merupakan salah satu bahan alami yang kaya akan kanudngan asam laktat dan mampu membantu mencerahkan warna kulit dan memperbaiki beragam tanda-tanda penuaan.
BACA JUGA:Ingin Rambut Lurus Permanen Tanpa Rebonding? 4 Cara Alami Ini Hilangkan Rambut Kusut dan Gimbal
Yoghurt merupakan salah satu bahan alami yang mengandung vitamin B komplesk, yoghrt juga mampu membuat kulit kamu menjadi lebih cerah dan glowing.
Begini cara meracik skincare sendiri untuk memutihkan wajah dan kecilkan pori-pori dengan masker yoghurt dan madu:
- Kamu bisa mencampurkan dua sendok teh yoghurt plain dengan satu sendok teh madu
- Aduklah hingga membentuk adonan pasta
- Oleskanlah ke kulit wajah
- Diamkanlah selama sekitar 15 menit
- Bilaslah wajah hingga bersih dengan air
3. Masker pepaya dan madu
Salah satu cara meracik skincare sendiri untuk memutihkan wajah dan kecilkan pori-pori dengan cepat selanjutnya adalah dengan menggunakan masker pepaya dan madu.
Buah pepaya ini mempunyai enzim asam alfa hidroksi dan kandungan papain yang dapat membantu menghilangkan kotoran pada kulit serta ampuh untuk mengangkat sel-sel kulit yang mati.