Namun masalah penuaan pada kulit in juga beberapa kali menyerang usia mudah yang kerap disebut penuaan dini. Hal ini akan sangat mengganggu penampilan sehari hari.
Oleh karena itu kamu perlu tahu bagaimana cara merawat kulit untuk membuatnya lebih elastis dan tampak kenyal. Perawatan skincare saja tidak cukup perlu perawatan dari dalam.
Berikut beberapa pilihan perawatan luar dan dalam yang akan kami jelaskan sebagai rahasia kulit keriput hilang dalam 1 malam yang mungkin kamu tertarik untuk mencoba.
Konsumsi kolagen
Salah satu cara yang bisa kamu lakukan adalah dengan mengonsumsi kolagen sebagai perawatan dari dalam. Sumber kolagen ini bisa kamu dapatkan dari makanan alami.
Contohnya seperti makan atau minum jus buah atau jus sayur hijau secara rutin setiap malam. Sumber makanan alami seperti ikan, ayam dan kaldu yang minim bahan pengawet.
Lebih mudahnya kamu bisa mengonsumsi kolagen instan seperti suplemen kolagen hingga minuman kolagen kemasan yang tersedia di banyak toko untuk penuhi asupan kolagen.
Masker minyak zaitun
Selanjutnya adalah dengan menggunakan minyak zaitun sebagai perawatan dari luar. Dipercaya memiliki kandungan nutrisi yang tinggi, minyak zaitun dipercaya dapat atasi kerutan.
Kandungan lemak yang terkandung dalam minyak zaitun dapat menjaga elastisitas kulit supaya tetap kenyal serta memiliki vitamin E dan antioksidan yang memberi manfaat.
Contohnya seperti melindungi kulit dari radikal bebas dan polusi, melembapkan kulit, melindungi kulit dari paparan panas UV serta menjaga hidrasi kulit secara mendalam.
- Siapkan 3 sendok makan minyak zaitun
- Bubuk kunyit 1 sendok makan
- Jeruk nipis 1 buah (ambil sarinya)
- Aduk merata sampai tekstur yang sesuai
- Masker minyak zaitun siap digunakan
- Oleskan pada kulit selama 15 menit
- Bilas menggunakan air hangat sampai bersih