RADARPEKALOANGAN.DISWAY.ID - Berdoa merupakan bentuk dari ikhtiar untuk mendapatkan apa yang kita inginkan, namun perlulah kita pahami cara cepat doa dikabulkan oleh Allah SWT.
Pada kajian Buya di salah satu akun Al-Bahjah TV, beliau menjelaskan mengenai keutamaan dari doa. Doa merupakan bentuk dari komunikasi seorang hamba dengan Allah.
Seorang muslim yang berdoa memperlihatkan bahwa dia benar-benar butuh pertolongan dari Allah. Karena mereka tahu bahwa Allah adanya maha pengasih dan maha yang megarahkan hati dari seorang manusia.
Tidak heran doa menjadi wujut tanda kita mendekatkan diri kepada Allah, doa merupakan tanda kepasran yang dimilik seorang umat kepada yang menciptakanya.
Keajaiban dari doa sangatlak ampuh dalam mengatasi segala hal dalam permasalah umat manusia, doa sering dipanjatkan ketika seseorang sedag kesusahan atau bersyur atas karunia Allah yang sudah diberikan.
Namun terkadang doa yang kita panjatkan malah berujung tidak pernah dikabulkan. Menurut Buya Yahya adanya doa yang belum dikabulkan bukan berarti doa itu tidak diterima.
Namun, doa itu akan diijabah sedikit demi sedikit atau bahakan diijabah surga kelak nantinya. Begitu indah dan mudah nikmat yang Allah berikan kepada hambanya samapi sedikitpun ia tidak mengabulakan dari doa-doa para umatnya.
Nah, untuk mempercepat terkabulnya doa-doa yang kita panjatkan, alangkah baiknya kita mencari cara dan mencari sebab mengapa doa kita belum di ijabah oleh Allah.
Selain mengadu melakukan dengan amal yang baik ada sebab-sebab mengapa doa kita bisa terkabulkan oleh Allah, karena kita melakukan doa-doa pada waktu-waktu yang mustajab.
Waktu yang paling mustajab untuk melakukan doa agar cepat dikabulkan oleh Allah menurut Buya, yang pertama disepertiga malam setalah shalat tahajut, berkenan dengan jeda dua adzan, setelah melaksanakan sholat dipertengah malam, dan doa setelah sholat lima waktu.
Itu menjadi waktu yang paling mustajab untuk meminta doa agar dapat dikabulkan dengan cepat dengan beberapa amalan yang baik pula tentunya.
Selain itu Buya Yahya memberikan cara cepat doa dikabulkan oleh Allah, untuk para jamaah majelis dan para pembaca agar segala doa yang diingkan semua dikabulkan.
Caranya sangat mudah sekali yang pertama, berhubungan dengan sedekah. Kenapa hubungannya dengan sedekah? Karena bersedakah merupakan bentuk amalan baik yang Allag perintahkan untuk umatnya.