Minuman kurang sehat seperti kemasan manis, soda kalengan, minuman tinggi manis dan minuman alkohol.
3. Penuhi Kebutuhan Cairan
Cara turunkan kadar kreatinin tinggi ginjal adalah dengan memenuhi cairan dalam tubuh.
Agar kadar kreatinin tetap pada angka normal yaitu 0,5 sampai 1,2 mg/dL. Bila angka kadar kreatinin di atas normal, maka bisa menimbulkan masalah kesehatan.
Perlu diketahui organ ginjal yang kekurangan cairan akan membuat fungsi organ ginjal terganggu. Sebab organ ginjal yang dehidrasi akan menaikkan kadar kreatinin.
Memenuhi cairan tubuh adalah salah satu cara agar kadar kreatinin dalam darah bisa normal.
4. Konsumsi Makanan Berserat
Mengonsumsi makanan berserat bisa melancarkan sistem pencernaan pada tubuh. Diantaranya buah-buahan dan sayuran tertentu.
Melansir dari European Journal of Clinical Nutrition, bisa mempercepat pemulihan penyakit gagal ginjal kronis.
Makanan berserat bisa membantu turunkan kadar kreatinin pada tubuh.
5. Hindari Dulu Konsumsi Suplemen Kreatinin
Suplemen memang bisa meningkatkan energi pada tubuh. Sebab bisa bersifat sebagai energi bagi otot.
Namun efek sampingnya bisa memicu kadar kreatinin tinggi. Maka untuk menormalkan kembali bisa konsumsi suplemen kreatinin.
Khususnya saat kreatinin yang ada pada darah di atas batas normal. Sangat disarankan untuk tidak mengonsumsi suplemen kreatinin terlebih dahulu.