Ini Dia 4 Rekomendasi Hp 3 Jutaan Performa Powerfull Terbaik 2024, Ada Kamera 200MP, 5G dan Layar AMOLED!

Kamis 21-03-2024,04:30 WIB
Reporter : Diah Ayu Setiyawati
Editor : Dony Widyo

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID –  Mau tahu rekomendasi hp 3 jutaan performa powerfull terbaik 2024? Simak berbagai pilihan menarik khususnya bagi yang ingin ganti hp saat lebaran nanti pada ulasan berikut ini. 

Bagi kalian yang sedang mencari handphone dengan spesifikasi mumpuni tapi dengan harga terjangkau, mungkin hp pada rentang harga 2-3 jutaan dapat menjadi pilihan.

Nah, artikel ini akan membantu kalian untuk menemukan rekomendasi hp 3 jutaan performa powerfull terbaik 2024. Jadi simak baik-baik,ya.

Secara umum, hp dengan rentang harga tersebut sudah didukung dengan spesifikasi unggul dan berbagai fitur yang menarik. Mulai dari chipset kencang, kamera besar, RAM besar hingga tampilan grafis tinggi. 

BACA JUGA:Mau Ganti Hp Jelang Lebaran? Berikut Rekomendasi Hp Ex Flagship Kualitas Terbaik 2 Jutaan Layak Dipakai!

BACA JUGA:Cari Rekomendasi Hp Spek Gaming 2 Jutaan? Ini Dia Infinix Hot 40 Pro Pakai Helio G99 Punya RAM 8GB ROM 256GB!

Dibawah ini telah dirangkum ulasan dari channel Youtube Info Tekno terkait beberapa rekomendasi hp 3 jutaan performa powerfull terbaik 2024 yang dibekali berbagai spesifikasi mumpuni berikut ini. 

1. Samsung Galaxy A15  5G 

Pertama, ada rekomendasi hp 3 jutaan performa powerfull terbaik 2024  dari merek Samsung seri A15 5G. Hp ini belum lama resmi masuk ke Indonesia, artinya hp ini merupakan keluaran terbaru.

Layarnya berukuran 6.5 inci yang mengusung panel AMOLED dengan resolusi Full HD+ dan refresh rate tinggi 90Hz. 

Hadir dengan desain slim sehingga nyaman digenggam. Apalagi terdapat sensor sidik jari di samping sisi handphone yang dapat menjamin sistem keamanannya. 

BACA JUGA:Cari Rekomendasi Hp RAM 8 ROM 256 GB Keluaran Terbaru? Cek Daftar Hp Edisi Ramadhan dan Harganya di Sini!

BACA JUGA:Cari Rekomendasi Hp Spesifikasi Unggul Dibawah 1 Jutaan? Yuk Cek Daftar Pilihan Hp Terbaik Edisi Ramadhan!

Performanya yang kencang mengandalkan tenaga dari chipset Mediatek Helio G99 dan dukungan RAM 8GB yang dapat ditambah hingga 8GB dengan pilihan penyimpanan internal 128/256GB.  

Pada sisi kamera, terdapat konfigurasi tiga kamera di bagian belakang yang terdiri dari 50MP+5MP+2MP. Sementara untuk kamera selfie beresolusi 13MP. 

Kategori :