Samsung Galaxy S23 FE ini memiliki tiga kamera belakang yang terdiri dari kamera utama beresolusi 50MP, 12MP kamera ultrawide, dan kamera 8MP telefoto.
Kamera utama smartphone Samsung satu ini memiliki sensor baru yang menawarkan hasil foto yang lebih tajam dan jernih, bahkan dalam kondisi low-light.
BACA JUGA:Inilah 4 Rekomendasi Hp Gaming PUBG, Push Rank Makin Lancar dengan Grafis Smooth Extreme!
Kamera ultrawide smartphone ini juga memiliki sudut pandang yang luas, sehingga cocok untuk memotret pemandangan.
Sementara itu, kamera telefoto smartphone ini menawarkan zoom optik 3x, sehingga cocok untuk memotret objek dari jarak jauh.
Baterai
Beralih ke bagian baterainya, smartphone satu ini telah ditopang dengan baterai yang memiliki berkapasitas 4.500mAh yang mendukung pengisian daya cepat 25W.
Baterai ini mampu bertahan hingga sehari penuh dengan penggunaan normal.
BACA JUGA:Inilah 3 Pilihan Termurah HP Layar Curve yang Beredar di Pasaran, HP Harga Murah Tampilan Mewah!
Nah, itulah dia sedikit informasi tentang harga Samsung Galaxy S23 FE kini semakin menggoda untuk dibeli hingga menjadikannya sebagai HP flagship paling murah dari Samsung saat ini. Semoga bermanfaat. (Dy)