Untuk harganya,Realme C30s dijual dengan harga Rp 1,6 jutaan pada varian RAM 3/32GB.Namun harga yang tertera dapat berubah kapan saja.
2. Tecno Spark 9T
Selanjutnya ada rekomendasi hp harga 1 jutaan dengan sidik jari samping terbaik yaitu Tecno Spark 9T. Hadir dengan kamera yang baik di kelas harganya.
Dapur pacu menggunakan chipset Mediatek Helio G37 dengan fabrikasi 12 nm yang disandingkan bersama RAM 4GB dan penyimpanan internal 64/128GB.
Layarnya mengusung panel IPS LCD 6.6 inci dengan resolusi HD+ dan refresh rate 90Hz sehingga memungkinkan pergerakan layar mulus.
Dibekali tiga buah kamera belakang dengan konfigurasi 13MP+2MP+QVGA dan kamera depan 32MP. Kameranya cukup untuk memenuhi kebutuhan fotografi dan videografi.
Menggunakan sistem operasi berbasis Android 12 yang sudah dilengkapi daya baterai jumbo 5000 mAh dan sidik jari samping.
Untuk harganya,Tecno Spark 9T dijual dengan harga Rp 1,6 jutaan pada varian RAM 4/64GB.Namun harga yang tertera dapat berubah kapan saja.
3. Realme C33
Urutan ketiga untuk rekomendasi hp harga 1 jutaan dengan sidik jari samping terbaik yaitu Realme C33. Hadir dengan kamera dan performa yang mumpuni di kelas harganya.
Performanya yang mumpuni mengandalkan chipset Unisoc Tiger T612 dengan fabrikasi 12 nm yang disandingkan bersama RAM 3/4GB dan penyimpanan internal 32/64/128GB.
Adapun dua buah kamera belakang yang terdiri dari 50MP+0.3MP dan kamera depan 5MP. Kameranya dapat digunakan untuk menunjang aktivitas fotografi dan videografi.