3 Cara Pakai Bahan Dapur Mengecilkan Pori-Pori Kulit Wajah, Pakai Rutin Wajah Kencang Bebas Noda dan Kerutan

Rabu 03-04-2024,11:40 WIB
Reporter : Rizqi Sofii
Editor : Dony Widyo

-    Pertama, kamu bisa menjemur kulit jeruk hingga kemudian benar-benar kering
-    Setelah itu kamu bisa menumbuk kulit jeruk hingga halus
-    Setelah itu kamu bisa mengoleskan ke kulit wajah kamu yang sebelumnya sudah kamu bersihkan
-    Setelah itu kamu bisa mendiamkannya selama kurang lebih 30 menit lalu bilas dengan air yang hangat.

2.    Pepaya

Bahan dapur mengecilkan pori-pori kulit wajah selanjutnya adalah dengan menggunakan buah pepaya.

Buah pepaya ini mengandung enzim papain yang mampu membantu meregenerasi kulit, adanya kandungan vitamin A, C, dan E yang memiliki fungsi sebagai anti oksidan ini dapat membantu kamu dalam menutrisi dan melembapkan kulit wajah kamu.

BACA JUGA:3 Rekomendasi Moiturizer Wardah Varian Baru yang Bisa Bikin Kulit Glowing, Mulai dari 20 Ribuan

BACA JUGA:5 Alasan Menggunakan Sunscreen itu Penting, dan Inilah Perbedaan SPF dan PA Pada Sunscreen

Dengan menggunakan buah pepaya, ia mampu menghilangkan sel-sel kulit mati, membersihkan kotoran pada kulit wajah, hingga mampu mengecilkan pori-pori wajah. buah pepaya ini dapat berfungsi menjadi sunscreen atau tabir surya alami untuk kulit wajah kamu.

Begini cara pakai bahan dapur mengecilkan pori-pori kulit wajah:

-    Pertama, kamu bisa mengupas dan potong buah pepaya
-    Tumbuk halus pepaya
-    Setelah itu kamu bisa menggunakan sebagai masker wajah alami
-    Diamkanlah selama kurang lebih 30 menit
-    Membilas kulit wajah dengan air yang bersih.

3.    Alpukat

Cara pakai bahan dapur mengecilkan pori-pori kulit wajah selanjutnya adalah alpukat. Manfaat buah alpukat ini mampu melindungi kulit dari masalah keriput dan beragam tanda penuaan dini.

BACA JUGA:3 Produk Wardah Khusus Menghilangkan Flek Hitam Menahun, Sekali Pakai Wajah Glowing Merata Terlihat Awet Muda

BACA JUGA:Inilah Cara Mudah Mengecilkan Pori-Pori Wajah Secara Alami dan Permanen, Cuma 2 Bahan Bikin Mulus Seketika

Dikarenakan buah alpukat ini mengandung banyak kandungan karotenoid anti oksidan, vitain E dan kandungan vitamin C.
Untuk mendapatkan kandungan vitamin E untuk membantu mencegah penuaan dini akibat dari paparan sinar matahari.

Sedangkan kandungan vitamin C ini merupakan zat yang dibtuuhkan untuk membuat elastin dan kandungan kolagen yang mampumenjaga kulit supaya tetap kenyal. Dengan menggunakan bahan dapur mengecilkan pori-pori kulit wajah ini, ia mampu mengatasi penyebab pori-pori membesar sehingga masalah proi-pori kulit wajah kian mengecil dan menutup secara sendirinya.

Begini cara pakai bahan dapur mengecilkan pori-pori kulit wajah:

Kategori :