RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Ada beragam cara pakai minyak zaitun agar wajah glowing dan awet muda yang bisa kamu coba. Salah satunya, ada di artikel ini. Penasaran seperti apa?
Kulit yang bersih, mulus dan bebas flek hitam tentu menjadi dambaan semua orang. Namun, tak banyak yang tahu bagaimana cara merawatnya?
Nah, ternyata minyak zaitun bisa lho jadi pilihan tepat untukmu dalam merawat kecantikan. Lalu, timbul pertanyaan apakah minyak zaitun bisa bikin muka glowing? Jawabannya tentu saja bisa.
Selain bisa digunakan untuk memasak dan menjaga kesehatan. Bahan alami ini juga bisa menjadikan kulit tetap lembut dan kenyal di usia 50 tahun ke atas.
BACA JUGA:5 Rekomendasi Parfum Cowo Indomaret yang Wanginya Segar Semerbak, Bikin Kamu Terasa Habis Mandi
BACA JUGA:Cara Membuat Lulur untuk Memutihkan Kulit Kusam dan Bekas Luka, Glowing Alami Pakai 4 Bahan Rumahan
Kemudian apa manfaat mengoleskan minyak zaitun sebelum tidur? Ada beberapa manfaat minyak zaitun untuk kulit wajah yang bisa kamu rasakan. Diantaranya seperti;
- Melembabkan kulit secara merata
- Mencegah munculnya kerutan dan garis halus
- Menghilangkan flek hitam hingga bekas jerawat
Hal ini tentu tidak lepas dari beragam kandungan baik di dalamnya. Selain itu, lebih aman juga bagi kamu yang punya kulit sensitif.
Daripada membuang banyak uang untuk produk skincare yang belum tentu aman. Mendingan cobain resep ini yuk!
Cara Pakai Minyak Zaitun agar Wajah Glowing dan Awet Muda
Jika ditanya, apakah minyak zaitun bisa membuat wajah awet muda? Jawabannya tentu saja. Berikut ini adalah cara membuat wajah glowing dengan minyak zaitun yang bisa kamu coba;
Bahan yang Dibutuhkan:
Adapun bahan yang dibutuhkan dalam cara pakai minyak zaitun agar wajah glowing dan awet muda seperti;
- 2 sendok minyak zaitun
- 1 sendok kunyit bubuk
- 1 sendok yoghurt plain
- 1 mangkuk bersih
- 1 kuas masker