Nah selanjutnya adalah minyak zaitun, minyak ini juga menjadi salah satu yang populer digunakan sebagai perawatan alami. Fungsi utamanya melembapkan dan menutrisi kulit wajah.
Banyak kandungan yang bisa bermanfaat seperti antioksidan yang bisa melindungi kulit dari kerusakan dan juga vitamin E dan C nya membantu merangsang produksi kolagen.
Kmau bisa menggunakannya sebagai sleeping mask. Cukup gunakan 3 ttes minyak zaitun sebelum tidur sengan oleskan pada wajah secara merata. Diamkan 1 malam dan bilas saat pagi hari.
3. Lidah buaya dan timun
Nah selanjutnya yang terakhir adalah membuat masker alami dengan lidah buaya dan mentimun. 2 bahan ini memiliki manfaat yang bisa menenangkan dan bikin kulit wajah glowing alami.
Lidah buaya memiliki efek sejuk yang menghidrasi kulit kering, sedangkan timun juga memiliki manfaat mencerahkan dan sejuk di kulit sehingga bagus untuk kulit yang kering kusam.
Cranya cukup parut 1 buah timun sampai halus dan lembut dan tambahkan 2 sendok makan lidah buaya gel. Aduk rata dan aplikasikan pada wajah selama 15 menit lalu bilas dengan air dingin.
Itu dia beberapa bahan untuk bisa dijadikan skincare alami bikin wajah glowing dalam 1 malam untuk alternatif. Cara ini bsia kamu pakai untuk skincare mingguan seperti masker.
Demikian yang bisa kita jelaskan untuk kamu mengenai 3 bahan yang bisa dipakai sebagai skincare alami bikin wajah glowing dalam 1 malam. Yuk buktikans sendiri, selamat mencoba! (*)