2. Hindari dari Percikan Air
Tips berikutnya dalam merawat smartband agar tidak mudah rusak yaitu dengan menghindarinya dari percikan air.
Meski sekarang ini produsen smartband menyematkan fitur tahan air, bukan artinya kamu tidak memperhatikan batasan dan tingkat ketahanan air dari smartband ini.
BACA JUGA:HP Kamera Ultra Wide Termurah 2024, Inilah 4 Rekomendasi Hp Kamera Terbaik Cocok untuk Bikin Konten!
BACA JUGA:HP Murah Spek Mewah Satu Jutaan, Inilah 4 Rekomendasi HP Terbaru dan Terlaris Mei 2024!
Apalagi jika smartband milikmu ternyata tidak tahan air, maka dari itu kamu wajib untuk menjauhkannya dari air. Termasuk cipratan saat mencuci tangan hingga air hujan.
Itulah pentingnya memahami spesifikasi dan fitur apa saja yang tersemat pada smartband sebelum membelinya.
3. Lakukan Pengisian Daya Secara Benar
Pastikan melakukan pengisian daya secara benar dengan mengikuti buku petunjuk menjadi bagian dari tips merawat smartband agar tidak mudah rusak.
Gunakanlah charger bawaan atau ori saat mengisi daya smartband. Hindari pula untuk mengecas terlalu lama agar smartband tidak mengalami overcharging karena mempengaruhi masa pemakaian dari baterai.
BACA JUGA:Simak 5 Tips Merawat Rice Cooker Agar Tetap Optimal dan Berumur Panjang, Mudah dan Cepat!
Meski sekarang ini produsen smartband sudah menyematkan fitur yang secara otomatis mati jika baterai penuh, namun kamu tetap harus berhati-hati.
4. Hindari Smartband Terjatuh dan Tergores
Jika ingin smartband tahan lama dan tidak mudah rusak, maka saat penggunaanya harus hati-hati. Usahakan smartband yang kamu kenakan tidak terjatuh dan tergores. Karena jika mengalami hal demikian dapat berpotensi rusaknya komponen di dalam smartband.
5. Rajin Update Software