Ketiak Bebas Bau dan Wangi Seharian, Ini 3 Cara Menghilangkan Bau Badan dan Ketiak dengan Bahan Dapur

Rabu 15-05-2024,13:15 WIB
Reporter : Rizqi Sofii
Editor : Dony Widyo

Sehingga, garam Epsom ni juga mampu menghilangkan stres yang pada gilirannya ini dapat mengurangi produksi keringat dan menghilangkan bau badan kamu.

Begini cara menghilangkan bau badan dan ketiak dengan bahan dapur:

-    Pertama, kamu bisa mengisi bak madu dengan air hangat lalu tuangkan 2 hingga 3 cangkir garam Epsom ke dalamnya
-    Setelah itu kamu bisa berendam di alamnya dengan rileks
-    Cara menghilangkan bau badan dan ketiak dengan bahan dapur ini bisa kamu lakukan sebanyak 3 kali dalam seminggu.

BACA JUGA:3 Cara Menghilangkan Kantung Mata Hitam dan Kendur Secara Alami, Cuma Pakai 2 Bahan Kulit Kencang Awet Muda

BACA JUGA:3 Cara Membuat Krim Kolagen dari Bahan Alami untuk Mengencangkan Wajah yang Kendur di Usia 50 Tahun Ke Atas

2.    Minyak peppermint

Cara menghilangkan bau badan dan ketiak dengan bahan dapur selanjutnya adalah dengan menggunakan minyak peppermint.

Peppermint merupakan salah satu bahan alami yang memiliki sifat antibakteri, jika kamu campurkan dengan minyak kelapa, maizena, dan soda kue maka hal tersebut mampu mengatasi bau badan yang kurang sedap.

Minyak kelapa ini merupakan salah satu bahan alami yang memiliki sifat antibakteri yang dapat membantu membunuh bakteri yang terdapat pada kulit.

Tepung jagung dan soda kue ini mampu menjaga kulit supaya tetap kering dan juga bebas dari keringat.

BACA JUGA:4 Toner Anti Aging untuk Mencerahkan Wajah dan Melawan Tanda Penuaan, Rahasia Kulit Kenyal dan Awet Muda

BACA JUGA:5 Rekomendasi Produk Vitamin Rambut untuk Mengatasi Rambut Kering dan Mengembang, Solusi Rambut Mudah Diatur

Begini cara menghilangkan bau badan dan ketiak dengan bahan dapur:

-    Pertama, kamu bisa mengoelskan beberapa tetes minyak peppermint secara langsung atau dengan mencampurkan 10 tetes minyak peppermint dengan air untuk kemudian kamu semprotkan ke kulit ketiak kamu
-    Jika kamu ingin kulit ketiak tetap kering, maka kamu bisamencampurkan 10 tetes minyak peppermint dengan 4 sendok minyak kelapa. 4 sendok makan tepung jagung dan 4 sendok makan soda kue
-    Dnginkanlah campuran ini, masukkan ke dalam wadah yang terututp setelah itu gunakan ketiak dibutuhkan.

3.    Air lemon

Cara menghilangkan bau badan dan ketiak dengan bahan dapur selanjutnya adalah dengan menggunakan air lemon.

Kategori :