Dengan menggunakan buah ciplukan , kamu bisa mengatasi masalah kulit kering.
Karena buah ciplukan mengandung vitamin C yang mampu melembabkan kulit, mencegah kekeringannya.
Itulah manfaat buah ciplukan kesehatan yang mungkin perlu kamu ketahui. (*)