RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID – Rekomendasi serum untuk menghilangkan kerutan di wajah usia 50 tahun ke atas?
Banyak orang yang masih menganggap bahwa perawatan kulit wajah ini hanya seputar membersihkan, menggunakan pelembap wajah, menggunakan sunscreen saja.
Akan tetapi seiring dengan bertambahanya usia, maka ritual tersebut tidaklah cukup. Dikarenakan bertambahnya usia manusia maka biasanya akan diikuti dengan perubahan kulit wajah serta munculnya masalah kulit wajah seperti munculnya kerutan atau flek hitam.
Untuk dapat mengatasi masalah kulit wajah satu ini, sebenarnya ada cara yang paling cepat yakni dengan menggunakan serum untuk menghilangkan kerutan di wajah usia 50 tahun ke atas agar wajah selalu terlihat awet muda.
BACA JUGA:3 Merk Serum Retinol Murah untuk Usia 50 Supaya Kulit Kencang, Rahasia Kulit Awet Muda dan Kinclong
BACA JUGA:4 Merk Serum untuk Pudarkan Flek Hitam, Rahasia Wajah Glowing dan Kencang Bikin Awet Muda
Kamu pasti sudah tidak sabar ingin mengetahui apa saja produk serum untuk menghilangkan kerutan di wajah usia 50 tahun ke atas bukan?
Rekomendasi serum untuk menghilangkan kerutan di wajah
1. Mineral botanica age defying serum
Salah satu rekomendasi serum untuk menghilangkan kerutan di wajah yang pertama adalah mineral botanica age defying serum.
Rekomendasi serum untuk menghilangkan kerutan di wajah yang satu ini mempunyai kandungan Adansonia extract, aloe vera, arbutin, collagen, dan kandungan hyaluronic acid.
Beragam kandungan tersebut dapat meningkatkan kelembapan kulit wajah, menyamarkan garis halus, dan kerutan di wajah.
BACA JUGA:4 Serum Anti Aging untuk Flek Hitam dan Kerutan, Mengandung Retinol Bikin Kulit Kencang Awet Muda
Tak hanya itu saja, serum wajah yang satu ini juga mampu menjaga elastisitas, antioksidan, memcerahkan dan bahkan mampu menyamarkan flek hitam pada kulit wajah.