5 Merek Shampo Pencegah Rambut Kusam, Kering dan Rontok Paling Ampuh, Solusi Praktis Rambut Hitam Berkilau

Kamis 30-05-2024,11:37 WIB
Reporter : Dewi Sattriya Utami
Editor : Dony Widyo

3. Sunsilk Soft & Smooth Activ-Infusion Shampoo

Rambut kamu rusak, kering, dan susah diatur, baiknya kamu coba menggunakan shampo dari Sunsilk Soft & Smooth Activ-Infusion Shampoo.

BACA JUGA:5 Shampo Salon Terbaik Agar Rambut Halus dan Lembut, Bikin Gampang Diatur Anti Lepek dan Kusut

BACA JUGA:Begini Cara Membuat Dry Shampoo Pakai Bahan Rumahan, Cukup 3 Bahan Bisa Dipakai Kapanpun

Shampo ini sudah diformulasi dengan activ infusion, yang mana terkandung argan oil yang dikenal ampuh dalam membantu melembapkan rambut. 

Sahmpo ini juga mengandung soy milk protein yang bisa membantu menghidrasi rambut. Selain itu, ada juga vitamin E yang bisa membantu menjaga kesehtan rambut agar tetap lurus da halus. 

Kamu bisa merasakan hasilnya, saat sekali pemakian shampo Sunsilk Soft & Smooth Activ-Infusion Shampoo saat keramas. Rambut kamu akan terasa lebih halus dan lembut. 

4. TRESemmé Keratin Smooth Shampoo

TRESemmé Keratin Smooth Shampoo paling efektif untuk menjinakan rambut kamu yang tumbuh berkembang, mekar dan rusak. 

BACA JUGA:4 Merk Shampo Anti Rontok Terbaik, Cegah Kebotakan Bikin Rambut Lebat dan Sehat Nggak Takut Rambut Tipis Lagi

BACA JUGA:3 Merk Shampo Anti Lepek Terbaik, Rahasia Rambut Bebas Minyak dan Tetap Segar Sepanjang Hari

Shampo ini memiliki kandungan keratin yang sangat melimpah. Selain itu, di dalam produk shampo ini juga memiliki kandungan yang dapat membantu mengembalikan protein rambut yang hilang. 

TRESemmé Keratin Smooth Shampoo memiliki formulasi dari Hydrolyzed Keratin dan Micro Smoothing Particle yang sangat berkualitas. 

Formulasi tersebut dapat menyerap ke dalam kulit rambut hingga mendalam. Tidak heran, jika usai menggunakan shampo ini rambut akan menjadi lebih lembut dan halus selama seharian. 

BACA JUGA:5 Shampoo untuk Rambut Berwarna di Indomaret, Rahasia Rambut Bebas Kusut Anti Mengembang Tanpa Perlu Ke Salon

BACA JUGA:5 Shampo Salon Terbaik Agar Rambut Halus dan Lembut, Bikin Gampang Diatur Anti Lepek dan Kusut

Kategori :