Hisense 50A6100 ini memiliki layar LED 50 inch dengan resolusi 4K UHD (3840 x 2160p). Smart TV ini menggunakan sistem operasi VIDAA U yang mudah untuk digunakan.
Hisense 50A6100 memiliki akses ke Netflix, Youtube dan aplikasi streaming lainnya. Untuk kualitas gambarnya tajam dengan dukungan HDR10 yang akan memberikan pengalaman menonton mengesankan.
BACA JUGA:Kamu Cari Rekomendasi TV Ukuran Besar merek Panasonic dan Harganya? Cek Jawabannya Disini!
Hisense 50A6100 ini juga didukung dengan Dolby Audio untuk mendapatkan pengalaman audio lebih baik. Smart TV ini juga sudah dibekali dengan port HDMI dan USB untuk konektivitas tambahan.
Hisense 50A6100 dibanderol dengan harga yang terjangkau yakni Rp 5,499 juta.
5. Hisense 55H8G 55-Inch Quantum Series 4K ULED Smart TV
Smart TV Hisense yang punya fitur keren dan harga bersahabat terakhir adalah Hisense 55H8G 55-Inch Quantum Series 4K ULED Smart TV. Hisense 55H8G memiliki layar ULED 55 inch dengan resolusi 4K UHD (3840 x 2160p).
Smart TV ini menggunakan sistem operasi Android TV dengan Google Assistant dan Chromecast built in. Hisense 55H8G memiliki akses ke Google Play Store yang memungkinan pengguna mendapatkan fleksibilitas yang tinggi dalam mengakses aplikasi dan konten.
BACA JUGA:Ini Dia 3 TV TCL 32 Inch Tanpa Perlu STB, Nonton Acara Sahur Jadi Makin Asik dan Tanpa Ribet!
Hisense 55H8G didukung teknologi Quantum Dot untuk warna yang lebih hidup dan akurat. Smart TV ini ini juga didukung dengan Dolby Vision HDR dan Dolby Atmos untuk kualitas gambar dan suara yang superior.
Smart TV ini juga sudah dibekali dengan port HDMI dan USB untuk konektivitas tambahan. Hisense 55H8G dibanderol dengan harga yang terjangkau yakni Rp 7,999 juta.
Nah, itulah 5 smart TV Hisense yang punya fitur keren dan harga bersahabat. Upgrade hiburan di rumah Anda dengan Smart TV Hisense dan nikmati pengalaman menonton yang lebih seru dan imersif!(*)