Siap Touring? Temukan 5 Motor Kopling Terbaik yang Bikin Perjalananmu Makin Mantap!

Jumat 05-07-2024,14:03 WIB
Reporter : Nadia Rahmasari
Editor : Dony Widyo

2. Benelli TRK 251

Motor kopling terbaik untuk touring yang kedua adalah Benelli TRK 251. Benelli TRK 251 merupakan motor kopling yang memiliki desain ala motor penjelajah.

Desain tersebut terlihat dari ciri khas paruh yang ada di bawah headlamp. Benelli TRK 251 didukung mesin berkapasitas 250 cc satu silinder DOHC yang mampu menghasilkan tenaga sebesar 26,8 dk dan torsi maksimum hingga 21 Nm.

Menariknya, kapasitas tangki bensinnya mampu menampung hingga 18 liter. Benelli TRK 251 dibanderol dengan kisaran harga Rp 55 jutaan.

BACA JUGA:Terungkap! Spesifikasi Ducati Desmosedici GP23 yang Ditunggangi Marc Marquez di MotoGP 2024

BACA JUGA:Awas Rem Blong! Inilah 3 Waktu yang Pas untuk Ganti Kampas Rem Motor, Utamakan Keselamatan Berkendara

3. Yamaha MT-25

Motor kopling terbaik untuk touring yang ketiga adalah Yamaha MT-25. Yamaha MT-25 merupakan motor naked yang memiliki desain yang sangar ala alien dari depan.

Motor ini belum dilengkapi dengan windshield area depan sehingga tampilannya kurang adventure. Yamaha MT-25 didukung mesin berkapasitas 250 cc DOHC 2 silinder, 8 katup, berpendingin cairan. 

Motor ini mampu menghasilkan daya 26,5 kW pada 12.000 rpm dan torsi maksimum 23,6 Nm di 10.000 rpm. Menariknya, kapasitas tangki bensinnya mampu menampung hingga 14 liter. 

Yamaha MT-25 dibanderol dengan kisaran harga Rp 57 jutaan.

BACA JUGA:Solusi Tampil Cantik dengan 5 Pilihan Motor Matic yang Desainnya Klasik, Namun Fiturnya Sudah Modern!

BACA JUGA:Dibalik Kelebihannya, Yamaha Aerox 2024 Ternyata Memiliki Beberapa Kekurangan yang Sering Dikeluhkan Pemilik!

4. Kawasaki Versys-X 250 Tourer (Non-ABS)

Motor kopling terbaik untuk touring yang keempat adalah Kawasaki Versys-X 250 Tourer (Non-ABS). Kawasaki Versys-X 250 Tourer (Non-ABS) merupakan motor touring yang sudah dilengkapi dengan penggunaan windshield, pelindung area tangan hingga box.

Motor ini belum dilengkapi dengan windshield area depan sehingga tampilannya kurang adventure. Kawasaki Versys-X 250 Tourer (Non-ABS) didukung mesin 2 silinder dengan kapasitas 250cc ini mampu menghasilkan tenaga 34 PS pada 11.500 rpm dan torsi maksimum 21,7 Nm di 10.000 rpm. 

Kategori :