5 Bedak dengan Kandungan SPF untuk Mencegah Tanda Penuaan Dini, Cocok untuk Kamu yang Bekerja ke Luar Rumah

Senin 29-07-2024,16:47 WIB
Reporter : Tuflichatul Ummul
Editor : Akhmad Saefudin

Untuk kamu yang suka dengan makeup yang bisa tahan lama, bedak tabur Wardah Instaperfect ini juga tidak menyebabkan crack di wajah. 

Selain itu juga bedak tabur ini mampu mengontrol minyak dengan sangat baik, dan diklaim dapat bertahan hingga 12 jam. 

2. N'PURE Cica Beat The Sun Powder - Rp 119.000

Bedak tabur dengan packaging yang unik dan berbeda dengan kebanyakan bedak tabur lainnya ini juga memiliki kandungan SPF di dalamnya. 

N'PURE Cica Beat The Sun Powder ini mampu memberikan perlindungan yang sangat baik untuk melindungi kulit dari sinar UV, dengan kandungan SPF 35 PA++++. 

BACA JUGA:5 Body Care yang Ampuh Memutihkan Kulit, Lengkap dengan Urutan Pakainya Agar Kulit Cerah dan Mulus Permanen

BACA JUGA:3 Bedak Padat Terbaik Bikin Kulit Putih Cocok untuk Remaja hingga Usia 40 Tahunan, Ringan Harga Terjangkau!

Selain itu, di dalamnya juga terkandung Centella Asiatica Leaf Water yang mampu menengkan kulit, apalagi pada kulit berjerawat. 

Bahkan untuk kulit yang sensitif, bedak N'PURE ini juga sangat aman karena tidak mengandng alkohol, paraben dan SLS. 

3. Maybelline Fit Me 12-Hour Oil Control Powder - Rp 75.900

Bedak dengan kandungan SPF untuk mencegah tanda penuaan yang selanjutnya adalah bedak dari Maybelline Fit Me 12 Hour Oil Control. 

Bedak padat yang satu ini memiliki tingkat coverage yang baik, dan warnanya bisa menyesuaikan dengan warna kulit kita. 

BACA JUGA:Rekomendasi 3 Best Cushion untuk Ngantor, Ga Mudah Oksidasi dan Awet sampai Pulang

BACA JUGA:DIY Masker Kentang untuk Wajah Glowing, Angkat Sel Kulit Mati Sampai Cegah Penuaan Dini dengan 3 Cara Ini

Sesuai dengan namanya, bedak padat yang satu ini mampu mengontrol minyak dengan baik hingga 12 jam, sehingga tampilan wajah menjadi bebas kilap. 

Untuk kandungan SPF di dalamnya sendiri adalah SPF 32 PA+++, yang cukup efektif untuk meindungi kulit dari paparan sinar UV penyebab tanda-tanda penuaan. 

Kategori :