Enea juga sempat mengatakan "kalau itu merupakan sebuah keputusan yang sudah dihormati, dan dirinya juga berpikir kalau KTM ini akan memberikan motor bagus untuk dirinya, namun kita tunggu saja karena belum pernah mencobanya", lebih jelasnya.
Lebih lanjut lagi, pembalap dengan nomor punggung 23 ini juga merasa akhir pekan di sirkuit Silverstone kemarin, terasa sangat spesial, sebab dirinya merasa sangat kuat sepanjang akhir pekan.
"Akhir pekan kemarin terasa sangat berbeda, bahkan sejak awal dirinya sudah merasa baik sejak pertama kali dilaksanakan di hari Jum'at, dan tidak perlu melakukan perubahan untuk banyak hal", ungkapnya.
"Semuanya ini sudah cukup sempurna, bahkan sejak kualifikasi sampai balapan dilaksanakan, semua ini kembali lagi ke bagaimana dan apakah tim bisa mengatasi masalah yang muncul".
BACA JUGA:Aleix Espargaro Berhasil Raih Pole Position pada Sprint Race MotoGP Inggris 2024 di Silverstone
BACA JUGA:Hasil yang Memuaskan, Enea Bastianini Berhasil Menjadi Pemenang Sprint Race MotoGp Inggris 2024!
Kita nantikan saja, apakah dari Enea Bastianini menganggap tim Ducati blunder akan menjadi lebih baik lagi jika dibantu dengan Marc Marquez, sepertinya cukup seru di musim panasa MotoGP 2025 nanti.(*)