Solusi Liburan Hemat, 5 Tempat Wisata Hits di Malang Ini Wajib Kamu Kunjungi untuk Berlibur!

Senin 12-08-2024,14:53 WIB
Reporter : Naufal
Editor : Dony Widyo

Taman Langit Gunung Banyak sendiri, berada di daerah Brau, Gunungsari, Bumiaji kota Batu, cocok banget untuk kamu yang ingin melepas penat.

Sejak pertama kali diresmikan, Taman Langit Gunung Banyak ini memang dikenal sebagai tempat wisata yang memiliki konsep berbeda.

Salah satunya seperti, 7 cahaya cakra manusia yang digambarkan dengan 2 patung perempuan yang layaknya seperti seorang bidadari.

BACA JUGA:Bikin Buah Hati Senang, 5 Wisata Air yang Indah di Malang Ini Bisa Kamu Kunjungi Bersama Keluarga Tercinta!

BACA JUGA:5 Tempat Wisata Terbaru dan Terpopuler di Tawangmangu Solo yang Menarik Para Wisatawan

3. Pantai Ngliyep

Rekomendasi tempat wisata hits di Malang, selanjutnya ada Pantai Ngliyep yang berada di desa Kedungsalam, Donomulyo, Malang dan banyak dikunjungi wisatawan.

Salah satu daya tariknya adalah, memiliki hamparan pasir putih bersih dan cantik, dan suasana yang dimiliki juga cukup tenang.
Selain itu, Pantai Ngliyep ini juga memiliki sebuah pulau kecil dengan nama Gunung Kembang, yang dapat dicapai hanya melalui jembatan.

Jangan kaget, jika berkunjung ke Pulau Gunung Kembang kamu akan menemukan banyak sesajen, namun meskipun demikian ada spot menarik untuk menikmati matahari terbenam.

BACA JUGA:Tempatnya Ada yang Seperti di New Zealand, 5 Tempat Wisata Alam di Temanggung Ini Harus Kamu Kunjungi!

BACA JUGA:Solusi Liburan Kekinian, 5 Wisata Hits di Temanggung yang Menarik Ini Sayang Kalau Harus Dilewatkan!

4. Lembah Indah Malang

Salah satu tempat wisata yang tidak pernah sepi dari pengunjung di Malang adalah, Lembah Indah Malang yang menawarkan pemandangan perbukitan indah.

Buat kamu, yang ingin melepas penat dengan cara melihat pemandangan yang indah dan juga menawan, bisa banget untuk berkunjung ke Lembah Indah Malang ini.

Selain itu, buat kamu yang suka mengabadikan setiap momen juga bisa banget berkunjung kesini, karena memiliki banyak spot menarik juga yang instagramable.

Lembah Indah Malang ini, berada di desa Balasari kecamatan Ngajum kabupaten Malang, salah satu daya tariknya adalah memiliki tenda berbentuk gelembung atau bubble tents.

Kategori :