4 Rekomendasi HP OPPO 1 Jutaan Paling Worth It Dipakai Saat Ini, Intip Detail Spesifikasi dan Harganya Di Sini

Minggu 18-08-2024,19:32 WIB
Reporter : Diah Ayu Setiyawati
Editor : Dony Widyo

Layarnya ini memiliki refresh rate 60Hz dan kecerahan 450nits. Di bagian belakang tersemat kamera utama 13MP dan lensa depth 2MP.

Untuk kebutuhan video call dan selfie tersedia kamera depan 8MP. Adapun baterai berkapasitas 5000mAh yang hadir pada HP ini didukung fitur pengisian cepat 33 supervooc.

Fitur pendukung lain dari HP ini mencakup audio jack 3,5 mm, port USB type C dan dual speaker. 

BACA JUGA:Under 500 Ribu! Ini Dia 5 Rekomendasi TWS Gaming Low Latency 38ms - 40ms No Delay dan Dukung 2 Mode

BACA JUGA:Ini Dia 5 Rekomendasi TWS ANC Murah Dibawah 500 Ribu, Pilihan Menarik Bagi Pecinta Musik 

Jika kamu tertarik, OPPO A57 bisa kamu dapatkan mulai harga Rp 1,7 jutaan. Namun perlu diingat bahwa harga ini dapat berbeda-beda di tiap tempat. 

Nah itulah beberapa rekomendasi HP OPPO 1 jutaan paling worth it yang bisa kamu jadikan pertimbangan menarik jika sedang mencari HP baru. Semoga informasi di atas bisa membantu. (*)  

Kategori :