4 Serum yang Mengandung Niacinamide untuk Mencerahkan Wajah, Bantu Pudarkan Noda Hitam

Rabu 11-09-2024,14:45 WIB
Reporter : Elif Hudayana
Editor : Dony Widyo

Bisa digunakan untuk semua jenis kulit, terutama kulit kusam dan warna kulit yang tidak merata. 

Tidak hanya niacinamide, serum ini juga dilengkapi dengan vitamin E dan ekstrak licorice yang akan bekerja mencerahkan kulit juga.

Selain itu, serum ini juga akan membantu menjaga kelembapan alami dan menjaga skin barrier. 

BACA JUGA:3 Rekomendasi Bedak Two Way Cake yang Bagus untuk Usia 40 Tahun ke Atas

BACA JUGA:3 Cara Terbaik Menggunakan Madu untuk Wajah Glowing, Bikin Kulit Bersih Sehat dan Bercahaya

4. Oh My Skin! New Advanced Bright & Glow Serum

Rekomenasi serum yang mengandung niacinamide untuk mencerahkan wajah yang terakhir adalah produk dari Oh My Skin.

Serum ini memiliki niacinamide 10% di dalamnya sehingga diklaim bisa membantu mencerahkan wajah secara optimal.

Tekstur serum ini lembut, mudah meresap, dan akan menjaga skin barrier agar tetap sehat.

Formulanya bebas dari alkohol, paraben, dan juga fragrance sehingga aman untuk digunakan kulit sensitif sekalipun.

BACA JUGA:5 Moisturizer yang Mengandung Ceramide untuk Melindungi Skin Barrier, Bantu Regenerasi dan Perbaikan Kulit

BACA JUGA:3 Moisturizer Alami Lidah Buaya untuk Wajah Glowing, Bisa Dipakai Perawatan Badan Sekaligus!

Produk ini direkomendasikan buat kamu yang memiliki masalah kult kusam, kulit dengan bekas jerawat, kulit kering, warna kulit yang tidak merata atau skin barrier rusak. 

Itu dia beberapa rekomendasi serum niacinamide yang bisa kamu gunakan untuk mencerahkan wajah.

Semua produk tersebut sudah terdaftar BPOM, jadi tidak perlu khawatir dengan kandungannya ya. Tetap lakukan tes alergi terlebih dahulu pada pemakaian pertama. 

Kategori :