RADARPEKALONGAN.CO.ID – Masih bingung mencari rekomendasi moisturizer untuk kulit berminyak dan pori-pori besar?
Banyak orang yang masih menganggap moisturizer bukanlah suatu hal yang penting untuk digunakan setiap hari.
Akan tetapi, tahukah kamu bahwa penggunaan moisturizer ini sangat penting untuk digunakan oleh kulit yang kering hingga kulit yang berminyak.
Penting halnya untuk kamu ketahui bahwa kulit wajah yang berminyak ini tetap memerlukan pelembap untuk menjaga hidrasi kulit.
Ketika kulit mengalami dehidrasi, kulit wajah malah akan menghasilkan lebih banyak untuk menjaga kelembapan.
Hal tersebut dapat membuat kulit menjadi semakin berminyak dan menimbulkan masalah lain seperti halnya jerawat.
Moisturizer ini mampu menahan molekul air supaya tidak menguap dari kulit sehingga dapat tetap terhidrasi.
BACA JUGA:4 Merek Bedak yang Makin Glowing Jika Berkeringat, Tahan Minyak Seharian!
BACA JUGA:Ternyata ini Jadinya Pakai Cuka Apel untuk Wajah Secara Rutin, Hasil Terlihat Dalam 7 Hari!
Lalu apa saja rekomendasi mositurizer untuk kulit berminyak dan pori-pori besar terbaik? simak ulasan berikut ini.
Rekomendasi moisturizer untuk kulit berminyak dan pori-pori besar
1. Glad2glow centella allantoin soothing moisturizer gel
Rekomendasi moisturizer untuk kulit berminyak dan pori-pori besar yang pertama adalah glad2glow centella allantoin soothing moisturizer gel.
Rekomendasi mositurizer untuk kulit berminyak dan pori-pori besar yang satu ini memiliki tekstur gel yang sangat ringan sehingga dapat dengan mudah diserpa ke dalam kulit.
Pelembap wajah ini juga diperkaya dengan oat extract yang dapat menekan produksei sebum yang berlebih.
BACA JUGA:Kenali Manfaat dan 4 Cara Menggunakan Air Mawar di Kulit Wajah, supaya Hasilnya Maksimal
BACA JUGA:Review Battle Sunscreen Amaterasun Vs Elformula, Tabir Surya yang Sama-sama Melembapkan
Berkat adanya kandungan oat ini dikombinasikan dengan centella asiatica untuk merawat kulit wajah berjerawat, serta mampu menenangkan kulit wajah yang merah dan meradang.