Persiapan Liburan Panjang, 5 Wisata Ramah Anak di Bogor Ini Bisa Kamu Kunjungi, Dijamin Anak Senang!

Jumat 13-09-2024,06:26 WIB
Reporter : Naufal
Editor : Dony Widyo

Wana Wisata Rusa sendiri, memiliki tujuan untuk melestarikan populasi rusa di Indonesia, terutama di Jawa Barat, lokasinya pun cukup mudah untuk dikunjungi.

Disini, kamu bisa memberikan makanan langsung ke rusa-rusa, yaitu hanya dengan membayar Rp 10.000 untuk mendapatkan paket wortel.

BACA JUGA:Wisata Jateng! Inilah 5 Rekomendasi Wisata Alam Terindah di Jawa Tengah, Dijamin Bikin Nagih

BACA JUGA:5 Tempat Wisata Hits di Payakumbuhan Ibu Kota Baru Sumatera Barat yang Harus Dikunjungi

3. Museum Zoologi

Rekomendasi wisata ramah anak di Bogor, selanjutnya ada Museum Zoologi, yang memiliki koleksi berkaitan tentang fauna, termasuk spesiesmen yang sudah diawetkan dan fosil hewan.

Museum Zoologi ini, buka setiap hari untuk hari biasa buka mulai pukul 8 pagi sampai 4 sore, dan tiket masuknya pun terjangkau mulai dari Rp 15.000 per orang.

Sementara ketika akhir pekan, buka dari pukul 8 pagi sampai 5 sore, tiketnya mulai dari Rp 25.000 per orangnya, namun bagi anak dibawah 90 cm tiket masuknya gratis.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Wisata Danau yang Memukau di Jawa Tengah

BACA JUGA:6 Tempat Wisata di Indonesia yang Dulu Sempat Viral, Namun Kini Sepi dan Terbengkalai

4. Kampoeng Wisata Cinangneng

Selanjutnya ada Kampoeng Wisata Cinangneng, yang berada di jalan Babakan Kemang, tepatnya di Kecamatan Ciampea Kabupaten Bogor.

Kampoeng Wisata Cinangneng ini, menawarkan pengalaman wisata yang menarik, apalagi harga tiketnya pun cukup terjangkau dan ramah di kantong.

Ada berbagai paket wisata yang bisa dipilih oleh pengunjung, dan kamu bisa memilihnya sesuai dengan kebutuhan, baik untuk rombongan ataupun perorangan.

Harga tiket masuknya sendiri, mulai dari Rp 20 ribu saja, sementara untuk paket A hanya Rp 145 ribu saja, ini untuk 20 orang.

BACA JUGA:4 Partai Gabung Paslon Riswadi - Amin, Demokrasi Harus Tetap Berjalan

Kategori :