5 Rekomendasi Speaker Aktif Full Bass, Ada yang Cocok untuk Ruangan Minimalis Sampai Luas

Jumat 04-10-2024,08:52 WIB
Reporter : Diah Ayu Setiyawati
Editor : Dony Widyo

Pada perangkat ini terdapat konektivitas Bluetooth yang memastikan speaker bisa terhubung dengan berbagai perangkat seperti smartphone, tablet dan lainnya.

Pengguna dapat memutar lagu favorit dan akan merasakan pengalaman karaoke yang menyenangkan.

5. Yamaha DXR15

Untuk rekomendasi speaker aktif yang terakhir dalam daftar ini yaitu Yamaha DXR15. Speaker ini dirancang khusus untuk ruangan besar.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Laptop 2 In 1 yang Praktis untuk Dukung Produktivitas Pengguna,Harga Mulai 2 Jutaan

BACA JUGA:4 Pilihan Laptop Termurah Dibawah 6 Jutaan dengan Performa Kencang, Ini Daftarnya 

Adanya dukungan output 1100W yang mampu menghasilkan suara sangat kuat dan jernih. 

Kehadiran teknologi DSP yang canggih ini memastikan suara yang dihasilkan bisa optimal dan bebas distorsi, sekalipun menggunakan volume tinggi. 

Selain itu, terdapat fitur input mikrofon yang memungkinkan kamu untuk bernyanyi dengan penuh penghayatan. 

Didukung konektivitas Bluetooth yang memudahkan kamu untuk memutar musik dari berbagai perangkat. 

BACA JUGA:5 Rekomendasi Merk TWS 300 Ribuan dengan Fitur Menarik untuk Pengalaman Audio yang Imersif

BACA JUGA:4 Rekomendasi TWS Open Ear Paling Nyaman Anti Bikin Telinga Sakit dengan Harga Terjangkau 

Perlu diketahui bahwa terkait harga masing-masing speaker  di atas bisa berbeda di setiap toko. Jadi, harga yang tertera dapat dijadikan acuan. 

Sebelum memutuskan untuk membelinya, pastikan fitur dan harganya sesuai di kantong. Serta jangan lupa untuk memilih toko yang terpercaya.

Itulah beberapa rekomendasi speaker aktif full bass untuk kamu pertimbangkan jika berencana membelinya.   

Kategori :