4 Solusi Rambut Bercabang Dengan Bahan Alami Agar Sehat Berkilau

Sabtu 05-10-2024,18:22 WIB
Reporter : Rizqi Sofii
Editor : Dony Widyo

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID – Tahu ga sih apa solusi rambut bercabang dengan bahan alami?

Ada beragam cara mengatasi rambut bercabang yang bisa kamu lakukan. Tak harus dengan memotongnya, berikut ini solusi rambut bercabang dengan bahan alami.

Rambut yang bercabang merupakan tanda kondisi rambut yang sedang tidak sehat, terasa kering, rapuh dan juga seolah terurai menjadi dua.

Menariknya, kamu bisa memperbaiki rambut bercabang ini dengan menggunakan bahan-bahan alami.

BACA JUGA:Review Glad2Glow Cherry Blossom Betaine Micellar Water, Bikin Kulit Bersih Tanpa Rasa Lengket

BACA JUGA:4 Manfaat Baik Minyak Kemiri untuk Rambut, supaya Lebih Sehat dan Berkilau

Hanya dengan menggunakan bahan alami yang mudah ditemukan dan menghindari beragam kebiasaan buruk pemicu masalah rambut bercabang.

Untuk kamu yang memiliki masalah rambut bercabang, berikut ini beberapa solusi rambut bercabang dengan bahan alami.

Solusi rambut bercabang dengan bahan alami

1.    Minyak kelapa

Solusi rambut bercabang dengan bahan alami yang pertama adalah dengan menggunakan minyak kelapa.
Minyak kelapa merupakan pelembap yang ampuh untuk mengatasi rambut kering.

Minyak alami ini mengandung asam lemak rantai menengah yang memungkinkannya untuk menembus rambut dengan mudah.
Minyak kelapa ini dapat melembapkan serta menutrisi rambut hingga mampu mengatasi rambut bercabang.

BACA JUGA:4 Cushion Glowing Cocok untuk Usia 40 Tahun Ke Atas, Samarkan Noda Hitam Hingga Kerutan

BACA JUGA:2 Cara Terbaik Meracik Masker Lidah Buaya untuk Semua Jenis Kulit, Cukup 2 Bahan Saja

Solusi rambut bercabang dengan bahan alami ini sangatlah mudah.
Kamu hanya perlu mengambil sedikit minyak kelapa ke teapak tangan dan oleskan ke rambut dari akar hingga ke ujung rambut.

Kategori :