RADARPEKALONGAN.CO.ID – Rekomendasi sabun untuk memutihkan wajah ini dapat mengatasi masalah kulit wajah yang sering kali mengganggu penampilan diri.
Memiliki kulit wajah yang cerah dan putih merupakan idaman bagi banyak orang, akan tetapi pasti banyak orang yang masih bingung untuk bagaimana cara memutihkan wajah yang cepat bukan?
Salah satu cara untuk memutihkan wajah yang cepat adalah dengan menggunakan sabun untuk memutihkan wajah.
Akan tetapi, pasti banyak dari kamu yang bingung apa saja produk sabun untuk memutihkan wajah bukan?
Rekomendasi sabun untuk memutihkan wajah
1. Rdl kojic brightening soap sabun pemutih wajah
Rekomendasi sabun untuk memutihkan wajah yang pertama adalah rdl kojic rightening soap sabun pemutih wajah.
Sabun untuk memutihkan wajah ini mengandung aha, bha untuk mengeksfoliasi kulit, memiliki aroma yang segar.
BACA JUGA:4 Cara Menghilangkan Stretch Mark Dengan Bahan Dapur Agar Mulus Permanen
BACA JUGA:5 Serum Wajah yang Bagus untuk Memutihkan Kulit yang Susah Putih di Bawah 50 Ribuan
Sabun untuk memutihkan wajah yang satu ini dapat memberikan efek jangka panjang memutihkan kulit.
Rekomendasi sabun untuk memutihkan wajah ini jika digunakan secara rutin maka dapat memutihkan wajah secara permanen.
Selain memiliki kandungan kojic aid, sabun untuk memutihkan wajah ini mengandung AHA yang terdiri dari glycolic acid, lactic acid dan mandelic acid yang sangat baik untuk membersihkand an mengangkat sel-sel kulit mati.
Tak hanya itu saja, kandungan AHA ini juga sangat baik untuk mencerahkan kulit dan mampu menghilangkan bekas jerawat hitam.
Sabun untuk memutihkan wajah ini juga mengandung salicylic acid atau bha yang dapat mengontrol minyak da juga merawat kulit wajah yang berjerawat.
BACA JUGA:4 Skincare Lokal yang Bagus dan Murah untuk Kulit Berminyak dan Berjerawat, Bikin wajah Auto Mulus!
BACA JUGA:Wajah Auto Glowing? Wanita Ini Kasih Review Jujur Wardah Tone Up Sunscreen SPF 50 Terbaru
Selain itu adanya kandungan vitamin c pada sabun ini baik untuk mencerahkan kulit wajah yang kusam.