Campurkan air perasan jeruk nipis dengan air biasa di dalam botol spray. Pastikan perbandingan air lebih banyak karena kandungan asam pada jeruk nipis bisa menyebabkan kulit iritasi.
Jadi, tetap hati-hati saat kamu ingin mencoba DIY ini, jangan lupa lakukan tes tempel terlebih dahulu.