5 Cara Menumbuhkan Alis Botak Secara Alami Dalam Waktu Singkat

Jumat 08-11-2024,06:59 WIB
Reporter : Rizqi Sofii
Editor : Dony Widyo

Cara menumbuhkan alis botak secara alami yang selanjutnya adalah dengan menggunakan minyak almond.

Minyak almond ini merupakan salah satu bahan alami yang memiliki kandungan magnesium yang tinggi, sehingga sangat cocok untuk digunakan sebagai cara menumbuhkan alis botak secara alami.

Belum menerapkan cara menumbuhkan alis botak secara alami satu ini kamu hanya perlu mengoleskan minyak almond secara merata ke alis dan bulu mata.

Setelah itu diamkan hingga minyak almond meresap, lakukanlah pijatan ringan selama 3 hingga 5 menit.

Jika sudah maka kamu bisa diamkannya selama kurang lebih 30 menit, kemudian kamu bisa membilas alis dan bulu mata menggunakan air bersih.

BACA JUGA: Review Viva White Waterproof Sleeping Mask, Cuma 20 Ribuan Bikin Kulit Lembut dan Halus

BACA JUGA: Beauty Tips: Begini 4 Cara Menggunakan Sunscreen yang Benar Agar Kulit Tidak Belang

3. Minyak Zaitun

Cara menumbuhkan alis botak secara alami selanjutnya adalah dengan menggunakan minyak zaitun.
Minyak zaitun sendiri mengandung vitamin A dan E yang bisa membantu pertumbuhan rambut.

Kandungan vitamin E nya mampu menutrisi setiap helai rambut, sementara itu kandungan vitamin A mampu merangsang produksi sebum.

Minyak alami di tubuh kamu juga dapat membantu perkembangan alis rambut.

Kamu bisa menggunakannya secara rutin selama sekali sehari untuk dapat melihat hasilnya dalam hitungan minggu.

BACA JUGA: 4 Rekomendasi Sleeping Mask untuk Perawatan Kulit Sepanjang Malam

BACA JUGA: 3 DIY Masker Pepaya untuk Kulit Sehat dan Cerah, Mudah Dibuat!

Begini cara menumbuhkan alis botak secara alami:

- Pertama, kamu bisa menuangkan 1 tetes minyak zaitun ke ujung jari
- Setelah itu kamu bisa memijat alis mata kamu selama beberapa menit
- Diamkanlah selama beberapa jam lalu bersihkan menggunakan sabun cuci wajah.

Kategori :