Jika menggunakan bedak dari barrenbliss ini, kamu tak perlu khawatir bedaknya akan luntur.
Hal tersebut karena bedak ini memiliki klaim waterproof, sweatprood dan transferproof.
Adapun coverage dari bedak ini tergolong medium, sehingga cocok untuk kamu jadikan sebagai bedak sehari-hari saja.
2. Maybelline fit me 12 hour oil control powder
Rekomendasi bedak mengandung spf penghilang flek hitam yang selanjutnya adalah Maybelline fit me 12 hour oil control powder.
Bedak mengandung spf penghilang flek hitam ini merupakan jenis bedak padat yang cocok untuk pemilik kulit wajah berminyak.
BACA JUGA:DIY Masker Bahan Alami Pemutih Wajah dalam 1 Malam, Begini Cara Membuatnya
BACA JUGA:DIY Racikan Daun untuk Menyuburkan Rambut Rontok, Tambahkan 2 Bahan Ini
Selain memiliki kandungan spf 28 dan pa +++ guna melindungi kulit dari paparan sinar matahari, ternyata bedak ini dapat menahan minyak berlebih hingga 12 jam lamanya.
Ada enam varian Maybelline fit me 12 hpur oil control powder yang dapat kamu pilih sesuai dengan tone kulit wajah kamu.
3. Instaperfect quickmatte loose powder
Rekomendasi bedak mengandung spf penghilang flek hitam selanjutnya datang dari brand lokal yakni instaperfect quickmatte loose powder.
Rekomendasi bedak mengandung spf penghilang flek hitam ini merupakan superfine loose powder yang memberikan hasil make up matte dan soft.
BACA JUGA:DIY Masker Jeruk Nipis Pemutih Wajah dalam 1 Malam, Begini Cara Meraciknya
BACA JUGA:3 Shampo Penghilang Uban Sampai Ke Akar Secara Permanen, Rambut jadi Hitam Merata
Bedak ini dapat mengunci make up meskipun kulit wajah sudah terkena air dan keringat.
Di dalam bedak mengandung spf penghilang flek hitam ini mengandung skin flex technology yang dapat mengikuti pergerakan kulit supaya wajah kamu tidak cakey.
Bedak ini mengandung spf 15 pa + dan kandungan ectoin di dalamnya. Selain itu produk ini sangat cocok untuk digunakan semua jenis kulit dan non comedogenic.