Komentar Erick Thohir Pasca Timnas Indonesia Gagal ke Semifinal ASEAN Cup 2024

Minggu 22-12-2024,11:00 WIB
Reporter : Yanuar Faturahman
Editor : Dony Widyo

“Kegagalan ini harus kita jadikan pelajaran. Kalau tidak sekarang, kapan lagi kita membangun jam terbang untuk pemain muda?

Saya yakin, dengan evaluasi dan kerja sama yang solid, masa depan sepak bola Indonesia akan lebih cerah,” tutup Erick.

Meski hasil ASEAN Cup 2024 tidak sesuai harapan, namun perjalanan ini memberikan banyak pelajaran bagi Timnas Indonesia.

BACA JUGA:Kabar Terbaru Emil Audero: Kemungkinan Besar Bergabung dengan Timnas Indonesia?

BACA JUGA:Seperti Apa Kekuatan Timnas Indonesia di Piala AFF 2024? Benarkah Tak Incar Juara?

Dengan komitmen pada regenerasi dan evaluasi, Timnas Indonesia diharapkan mampu bangkit dan menunjukkan performa terbaik di turnamen mendatang.

Itulah tadi penjelasan mengenai komentar Erick Thohir pasca Timnas Indonesia gagal ke semifinal ASEAN CUP 2024. Semoga bermanfaat, terima kasih.

Kategori :