RADARPEKALONGAN.CO.ID – Ada beberapa rekomendasi best moisturizer untuk kulit kering, simak artikel berikut sampai akhir ya.
Apakah kamu memiliki kulit yang kering? Dan, apakah moisturizer yang kamu pakai tidak cukup untuk mengatasi masalah tersebut?
Kalau begitu, kamu harus mengganti produk moisturizer dengan formula yang tepat agar kondisi kulit kembali normal dan tidak memicu masalah lainnya.
Kulit kering adalah kondisi kulit yang kehilangan kelembapan alaminya, sehingga cenderung bersisik bahkan sampai bisa mengelupas.
BACA JUGA:Review Battle Serum Hanasui Biru dan Orange, Mana yang Lebih Bagus untuk Mencerahkan?
BACA JUGA:Racikan untuk Rambut Rontok dan Ketombe, Ternyata Cuma Butuh 2 Jenis Daun Ini Saja
Selain mudah mengalami iritasi dan gatal, kulit yang kering secara terus-menerus juga tanpa kusam, dan bisa memicu penuaan dini lebih cepat.
Oleh karenanya, kamu perlu menggunakan moisturizer dengan formula yang tepat sehingga akan menjaga kelembapan kulit dengan baik.
Produk tersebut akan merawat kulit sepanjang hari, menjadikan tampilannya tampak lebih segar dan juga cerah sekaligus.
Best Moisturizer untuk Kulit Kering
Nah, salah satu pemilik akun Instagram bernama @sheillafirdiant membagikan 3 rekomendasi produk moisturizer yang bisa kamu jadikan referensi:
BACA JUGA:3 DIY Masker Buah untuk Wajah Glowing, Atasi Kulit Kusam dan Hiperpigmentasi
BACA JUGA:Begini Cara Pakai Susu Dancow untuk Flek Hitam, Bikin Glowing Hanya dalam 1 Malam
1. Ourdaylee Silky Cream Moisturizer
Yang pertama, ada Ourdaylee Silky Cream Moisturizer. Produk ini memiliki tekstur krim yang akan menghidrasi kulit.
Hidrasi yang diberikan akan sangat cocok untuk kulit kering, sekaligus dengan kemampuan menutrisi kulit kering seharian.
Berikut beberapa kandungan di dalamnya:
- Glycolic acid
- Licorice extract
- Aloe vera
- Actosome inoceramide
- Hyaluronan 16 multi complex