4 Rekomendasi Make Up Low Budget untuk Lebaran yang Tahan Lama

Jumat 14-03-2025,11:34 WIB
Reporter : Rizqi Sofii
Editor : Dony Widyo
4 Rekomendasi Make Up Low Budget untuk Lebaran yang Tahan Lama

Foundation dari pinkflash ini memiliki tingkat coverage yang tinggi dan dapat dengan mudah menutupi masalah noda seperti bekas jerawat, pori-pori atau bahkan masalah garis merah pada kulit wajah.

2.    Madame gie make up kit lengkap

Rekomendasi make up low budget untuk lebaran yang selanjutnya adalah make up dari madame gie.
Mata yang segar dan juga menawan ini bisa langsung menjadi sorotan publik.

Dengan menggunakan riasan mata dengan eyeshadow dari madame gie complete make up kit yang menawarkan beragam pilihan warna yang pigmented.

BACA JUGA:NEW LAUNCH! Review L'Oreal Paris Hyaluron Pure 72H Purifying Shampoo untuk Rambut Kering Kulit Berminyak

BACA JUGA:4 Cara Bersihkan Pori-Pori Agar Mengecil dan Mulus, Bukan Pakai Skincare

Maka dengan begitu, kamu bisa mendapatkan tampilan make up yang natural hingga glamor.
Adapun hal yang lebih menariknya lagi, eyeshadow yangs atu ini juga dilengkapi dengan compact powder.

Sehingga kamu tak perlu membawa banyak make up akan tetapi tetap dapat tampil memukau sepanjang hari tanpa perlu melakukan touch up.

3.    Pensil alis viva cosmetic

Rekomendasi make up low budget untuk lebaran yang bisa kamu beli dengan harga terjangkau selanjutnya adalah pensil alis viva cosmetics.

Salah satu produk make up lokal yang legendaris ini ternyata masih banyak digunakan lho!

BACA JUGA:Cara Mencegah Uban Secara Alami, Manfaatkan 2 Bahan Dapur

BACA JUGA:Cara Menghambat Pertumbuhan Uban, Manfaatkan 1 Kulit Bumbu Dapur Ini

Sehingga untuk kamu yang baru memulai belajar menggunakan make up, pensil alis ini sangat cocok dikarenakan mudah untuk digunakan membentuk alis sesuai dengan keinginan.

Produk make p yang satu ini tak hanya membuat alis menjadi lebih tegas melainkan ia juga mampu memberikan tampilan make up yang lebih ekspresif

Dijual dengan arga yang terjangkau, produk ini memiliki tekstur lembut dan mudah diaplikasikan.

Kategori :