
Uniknya, produk satu ini menghadirkan aroma boba yang menenangkan. Meskipun lip cream, hasil akhirnya velvet matte ya. Jadi, gak bikin bibir kering atau crack.
Cocok banget deh, untuk dijadikan andalan kapanpun. Yuk, cobain sekarang!
2. Hanasui Mattedorable Lip Cream Boba Edition - Hazelnut Latte
Bibir hitam pakai lipstik Hanasui no berapa sih? Kamu bisa nih cobain Hanasui Mattedorable Lip Cream Boba Edition - Hazelnut Latte.
Produk ini jadi salah satu Warna lipstik Hanasui untuk kulit sawo matang agar terlihat fresh. Karena, warnanya campuran antara coklat dengan hint merah bata di dalamnya.
BACA JUGA:4 Cara Mendapatkan Bibir Pink dan Sehat Secara Alami
BACA JUGA:3 Cara Memerahkan Bibir Secara Alami dengan Jeruk Nipis! Hilangkan Sel-Sel Kulit Mati
Sehingga, bisa menutup bibir hitam hanya dalam sekali ulas. Tak hanya itu, teksturnya juga ringan dan gak menggumpal di bibir.
Pigmentasinya juga tinggi dan bebas dari kandungan paraben. Jadi, aman digunakan kamu yang kerap sensitif dengan produk lipstik.
Aplikatornya juga lembut dan memudahkan pengguna. Menarik, bukan?
3. Hanasui Mattedorable Lip Cream Boba Edition - Salted Caramel
Daftar lipstik hanasui untuk kulit sawo matang dan bibir gelap selanjutnya ada Hanasui Mattedorable Lip Cream Boba Edition - Salted Caramel. Hadir dengan warna seperti hint mauve cocok banget nih untuk kamu coba.
Apalagi, jika kamu ingin tampil feminin dalam tiap kegiatan. Dilengkapi kandungan olive oil serta vitamin E membuat bibir senatiasa lembab seharian.
BACA JUGA:5 Rekomendasi Lip Balm SPF untuk Bibir Hitam dan Kering, Cocok Dipakai Saat Kegiatan Outdoor
Jadi, riasan bibir tahan lama dan bebas crack. Tekstur lipstiknya juga lembut dan nyaman digunakan. Menarik, bukan?
4. Hanasui Mattedorable Lip Cream Matcha Latte Edition - Matchachoco
Kalau kamu tanya, nomor lipstik Hanasui yang cocok untuk bibir hitam. Maka, varian Hanasui Mattedorable Lip Cream Matcha Latte Edition - Matchachoco tak boleh ketinggalan.
Varian satu ini menghadirkan sensasi wangi matcha latte yang menenangkan. Adapun hasil akhirnya velvet matte yang ringan dan tahan lama seharian.